Sekitar 13 Ribu Warga Sumenep Belum Miliki e-KTP

- Jurnalis

Senin, 23 Juli 2018 - 04:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) – Meski program e-KTP telah diterapkan, namun hingga saat ini khususnya di Kabupaten Sumenep masih ada sekitar 13 ribu dari 866 ribu warga yang belum melakukan perekaman e-KTP. Hal ini dikatakan, Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dispendukcapil) setempat, Akh Zaini.

“Sekitar 87 persen dari jumlah wajib e-KTP sudah merekam data dirinya. Jadi, sisanya sekitar 13 ribu warga yang belum melakukan perekaman,” ungkapnya, Senin (23/07/2018).

Baca Juga :  Cegah Menjalarnya Peredaran Narkoba Kepada Kalangan Pelajar

Zaini mengatakan, warga yang belum melakukan perekaman itu merupakan warga yang ada di daerah pedesaan dan umurnya sudah tua. Namun, pihaknya optimis 13 ribu warga tersebut akan melakukan perekaman dan memiliki e-KTP.

Baca Juga :  Peringati HSN, Kapolsek Mulyorejo Ajak Santri Vaksinasi

“Mereka menganggap KTP itu tidak penting. Makanya mereka enggan melakukan perekaman data diri untuk pembuatan e-KTP. Mereka tersebar di wilayah daratan dan kepulauan. Petugas dari Dispendukcapil akan terus turun ke bawah mendatangi rumah-rumah warga yang belum melakukan perekaman data diri,” pungkasnya. (sap)

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB