Polisi Ciduk Tiga Anak Punk Di Bangkalan

- Jurnalis

Jumat, 27 Juli 2018 - 10:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianews.com) – Untuk mendukung pemerintah dalam menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif dimata Internasional peserta Asian Games 2018. Satsabhara Polres Bangkalan, berhasik mengamankan tiga premanisem yang kerap kali beroperasi di beberapa traficlight di wilayah Bangkalan.

Berdasarkan informasi yang dihimpun regamedianews.com, ketiga premanisme atau pengamen kelompok anak punk tersebut berhasil diamankan Satsabhara Polres Bangkalan pada Selasa (24/07/2018) sekira pukul 10.30 wib, di traficlight pertigaan Junok Desa Burneh, Kecamatan Burneh, Kabupaten Bangkalan.

Baca Juga :  Press Release Polisi Ungkap Kasus Youtuber di Pamekasan Buram

Kasubag Humas Polres Bangkalan, AKP Bidaruddin mengatakan, ketiga premanisme tersebut berinisial PW (21 th) dan DN (20 th) keduanya asal Desa Ngentir, Kecamatan Bangun Rejo, Kabupaten Sragen, Jawa Tegah. Selain itu, juga berhasil mengamankan DS (15 th) asal Desa Bawangan, Kecamatan Ploso, Kabupaten Jombang.

“Tujuan dari pengaman itu selain sebagai upaya preventif, juga sebagai imbangan untuk mendukung pemerintah dalam menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif dimata Internasional peserta Asian Games 2018. Bahwasanya Indonesia memang layak sebagai tuan rumah,” pungkasnya. (sbd)

Berita Terkait

Korban Pembunuhan di Samaran Sampang Terungkap
Soal Pengrusakan Alun-Alun Sampang, Bupati Pasrahkan Ke Polres
Napi Rutan Sumenep Yang Kabur Akhirnya Tertangkap
Polres Sampang Diminta Tangkap Perusak Fasum Saat Demo Anarkis
Polisi Akan Proses Pelaku Pengrusakan Fasilitas Alun-Alun Sampang
Pelaku Pembacokan Petugas SPBU Camplong Menyerahkan Diri
Dua Jambret Bangkalan Ditangkap
Polisi: Proses Hukum Bang Alief Sesuai Mekanisme

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 13:57 WIB

Korban Pembunuhan di Samaran Sampang Terungkap

Sabtu, 1 November 2025 - 08:44 WIB

Soal Pengrusakan Alun-Alun Sampang, Bupati Pasrahkan Ke Polres

Jumat, 31 Oktober 2025 - 12:02 WIB

Napi Rutan Sumenep Yang Kabur Akhirnya Tertangkap

Kamis, 30 Oktober 2025 - 14:49 WIB

Polres Sampang Diminta Tangkap Perusak Fasum Saat Demo Anarkis

Rabu, 29 Oktober 2025 - 21:15 WIB

Polisi Akan Proses Pelaku Pengrusakan Fasilitas Alun-Alun Sampang

Berita Terbaru

Caption: tampak mobil pickup warna hitam dikendarai Muhammad Fauzi terperosok ke laut, usai tabrak pembatas jalan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Melintasi Sampang, Mobil Pickup Nyungsep Ke Laut

Rabu, 5 Nov 2025 - 11:18 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman sampaikan sambutan saat rapat paripurna DPRD, dalam rangka memperingati Hari Jadi Pamekasan ke-495, (dok. regamedianews).

Daerah

DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495

Selasa, 4 Nov 2025 - 13:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H. Slamet Junaidi, meninjau dan membaca buku di stand dalam acara Festival Literasi Sampang 2025, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir

Selasa, 4 Nov 2025 - 09:09 WIB

Caption: Plh Kasi Humas Polres Sampang, AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruang kerjanya, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Korban Pembunuhan di Samaran Sampang Terungkap

Senin, 3 Nov 2025 - 13:57 WIB