Miris, Bayi Malang ditemukan Tak Bernyawa Di Dekat Masjid Agung Sampang

- Jurnalis

Kamis, 9 Agustus 2018 - 07:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bayi Malang Yang ditemukan sudah tak bernyawa

Bayi Malang Yang ditemukan sudah tak bernyawa

Sampang (regamedianews.com) – Miris, begitulah kata yang pantas untuk peristiwa mengenaskan yang terjadi disekitar Masjid Agung Sampang Rabu malam (8/8/18), biasanya banyak orang tua mendambakan kehadiran seorang anak, namun yang ini berbeda.

Peristiwa yang biasanya hanya ditemukan di kota Metropolitan itu kini juga terjadi di Sampang, warga digegerkan penemuan sesosok bayi malang tak berdosa disekitar Masjid Agung Sampang, Madura.

Bayi yang belum diketahui jenis kelaminnya itu, diduga sengaja dibuang oleh orang tua bejat tak berperikemanusiaan karena hasil hubungan terlarang yang telah mereka lakukan hingga membuat bayi malang itu dikorbankan.

Bayi tersebut awalnya ditemukan seorang tukang parkir berinisial F yang melihat kardus mencurigakan, setelah di cek dan dilihatnya, ternyata berisi tubuh bayi yang sudah tak bernyawa.

Baca juga Warga Bangkalan Temukan Bayi Mungil Dekat Kandang Ayam

“Saya liat kardus itu kemudian karena saya curiga, saya cek dan isinya bayi, saya teriak memanggil orang-orang,” jelasnya.

Baca Juga :  Kronologis Penembakan di Sukolilo Bangkalan Terungkap

Seketika, peristiwa itu menjadi perhatian warga sekitar, Mahrus warga yang ada disekitar lokasi menduga bahwa bayi tersebut baru saja dilahirkan kemudian sengaja dibuang karena takut ketahuan.

“Dari ciri-cirinya, sepertinya bayi itu belum lama dilahirkan,” katanya.

Untuk kepentingan pemeriksaan bayi tersebut di laporkan dan dibawa pihak kepolisian setempat. (adi/har)

Berita Terkait

Kasus Pengeroyokan di SPBU Camplong Lamban, Kuasa Hukum Korban: Polisi Jangan Takut !
Kejari Sampang Musnahkan BB 1,4 Kg Narkotika
Pengedar Sabu di Tanjung Bumi Bangkalan Ditangkap
Konten Kreator ‘Kuhu’ Dilaporkan Ke Polda Gorontalo
Lagi !, Polres Pamekasan Tangkap 5 Pelaku Pengeroyokan
Polres Sampang Ungkap Kasus Pembobolan Balai Desa
Warga Barisan Sampang Ditangkap Polisi
Polisi Tetapkan 2 DPO Pembunuhan Pria Sokobanah

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 17:26 WIB

Kasus Pengeroyokan di SPBU Camplong Lamban, Kuasa Hukum Korban: Polisi Jangan Takut !

Senin, 17 November 2025 - 13:17 WIB

Kejari Sampang Musnahkan BB 1,4 Kg Narkotika

Sabtu, 15 November 2025 - 16:52 WIB

Pengedar Sabu di Tanjung Bumi Bangkalan Ditangkap

Jumat, 14 November 2025 - 09:05 WIB

Konten Kreator ‘Kuhu’ Dilaporkan Ke Polda Gorontalo

Kamis, 13 November 2025 - 23:14 WIB

Lagi !, Polres Pamekasan Tangkap 5 Pelaku Pengeroyokan

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono sematkan pita kepada anggotanya, tanda dimulainya Operasi Zebra Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Bangkalan).

Daerah

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Senin, 17 Nov 2025 - 18:51 WIB

Caption: pemotongan pita, tanda selesainya dan peresmian project mahasiswa Program Study Sastra Inggris UTM, (dok. foto istimewa).

Daerah

Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik

Senin, 17 Nov 2025 - 14:37 WIB

Caption: didampingi perwakilan Forkopimda, Kajari Sampang tunjukkan BB narkotika jenis sabu-sabu yang hendak dimusnahkan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kejari Sampang Musnahkan BB 1,4 Kg Narkotika

Senin, 17 Nov 2025 - 13:17 WIB

Caption: Waka Polres Sampang didampingi Kasat Lantas, mengecek kesiapan kendaraan usai apel pasukan Operasi Zebra Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Daerah

14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025

Senin, 17 Nov 2025 - 11:42 WIB