Barisan Relawan Jokowi Makruf Amin (Bara Joma) Deklarasi di Bangkalan

- Jurnalis

Selasa, 21 Agustus 2018 - 06:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Terlihat peserta Deklarasi memadati ruangan Ratu Ebu Bangkalan.

Terlihat peserta Deklarasi memadati ruangan Ratu Ebu Bangkalan.

Bangkalan, (regamedianews.com) – Calon Presiden dan Wakil Presiden sudah diketahui bersama pada tanggal 10 Agustus kemarin, bahwa Pilpres pada tahun 2019 mendatang hanya ada dua kubu yaitu antara petahana Jokowi-Makruf Amin yang akan bersaing dengan Prabowo-Sandi.

Dari dua kubu tersebut sudah ada pemekaran yang memulai membangun kekuatan yang digagas oleh partai pengusung. Seperti partai pengusung dan Relawan Deklarasi Barisan Relawan JokoWidodo For Presiden (Bara JP) yang melibatkan salah satu pesantren di Bangkalan, telah mendeklarasikan dukungan di Pilpres 2019 medatang, di Gedung Ratu Ebu Bangkalan, Madura, Senin (20/08/2018) kemarin.

Baca Juga :  Polantas Sampang Goes To School, Imbau Pelajar Tertib Berlalu Lintas

Ketua Bara JP Bangkalan, Aminullah mengatakan, Deklarasi Bara JP ini merupakan sayap dari Bara Joma yang tujuannya sama ingin mendongkrak suara Jokowi di Madura.

Baca juga Sempat Ramai Mahfud MD, Ternyata Jokowi Pilih KH. Makruf Amin

“Ya tujuan kami ingin memenangkan Jokowi-Makruf di Pilpres 2019 mendatang, sehingga sejak saat ini kami memulai pemekaran dukungan kepada element masyarakat,” ungkapnya.

Baca Juga :  Rumah Pengedar Pil Koplo Di Grebek

Ia juga menambahkan, tujuan deklarasi untuk mendobrak suara Jokowi for presiden dan mengantarkan kiyai Makruf sebagai wakil presiden 2019 mendatang.

Baca juga Di Bangkalan Madura, Bertebaran Gambar Ir.Joko Widodo Berpasangan Dengan Prof.Mahfud MD

“Deklarasi ini terdiri dari beberapa element masyarakat dan partai pengusung, ada juga pesantren di Bangkalan sama-sama mengikuti deklarasi dukungan, mengantarkan Jokowi-Makruf sebagai presiden dan wakil presiden,” pungkasnya. (sfn/har)

Berita Terkait

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB