Sekjen PSI, Menukar Dolar ke Rupiah, Menguntungkan Bro Sandi

- Jurnalis

Kamis, 6 September 2018 - 19:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekretaris Jenderal Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Raja Juli Antoni

Sekretaris Jenderal Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Raja Juli Antoni

Jakarta, (regamedianews.com) – Setelah Sandiaga Uno menghimbau pejabat atau pengusaha agar bisa mengikuti jejaknya menukar mata uang dolar ke rupiah, mendapat tanggapan dari Sekretaris Jenderal Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Raja Juli Antoni.

Raja mengatakan, langkah bakal cawapres 2019, Sandiaga Uno, menukarkan dolar miliknya ke rupiah dan mengimbau agar pejabat negara mencontoh langkahnya. secara logika ekonomi tentu menguntungkan dirinya pribadi.

Baca Juga :  Terdampak Covid-19, Nilai Tukar Rupiah Semakin Tak Berdaya

“Saya tidak memiliki dolar seperti Sandi. Namun, saya katakan secara logika ekonomi, menukar dolar saat nilai tukarnya terhadap rupiah sedang tinggi pasti menguntungkan orang yang menukarnya” ungkapnya seperti yang di lansir Republika Kamis (06/09/2018).

Kendati demikian, Raja mengaku menyambut baik cara Sandiaga menukar dolar ke rupiah. Karena menggelontorkan dolar saat nilai tukarnya sedang tinggi seperti saat ini akan mempunyai efek positif kepada pasar.

Baca Juga :  Masyarakat di Sampang Rela Sumbangkan Dana Untuk Sandiaga Uno

“Namun hal yang lebih penting melihat apa yang dikerjakan pemerintahan Jokowi mengatasi lemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar,” imbuhnya.

Ia juga menambahkan Jokowi sudah melakukan upaya seperti rapat koordinasi mengecek kebijakan fiskal dan moneter.

“Defisit anggaran berjalan diperiksa secara detail, mengurangi barang-barang impor dan mengedepankan ekspor, saya kira ini yang lebih fundamental yang harus dihadapi,” pungkasnya. (rud)

Berita Terkait

Kiai Cholil Nafis Nahkodai DSN-MUI, Targetkan Ekonomi Berkah & Adaptif
Kunjungi Pamekasan, Mahfud MD Tegaskan Pentingnya Penegakan Hukum Berbasis HAM
Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang
SKK Migas Pacu Ekonomi Daerah Melalui TKDN
Fadli Zon Dorong Modernisasi Museum Cakraningrat
SKK Migas Gandeng Media, Maksimalkan Multiplier Effect dan Targetkan TKDN 57%
Bupati Sampang Slamet Junaidi Dinobatkan Sebagai Bangsawan
Pemdes Gunung Rancak Bangun Program Ketahanan Pangan dan Jalan Beton Capai 1.037 Meter Gunakan Dana Desa 2025

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 08:18 WIB

Kiai Cholil Nafis Nahkodai DSN-MUI, Targetkan Ekonomi Berkah & Adaptif

Senin, 5 Januari 2026 - 19:19 WIB

Kunjungi Pamekasan, Mahfud MD Tegaskan Pentingnya Penegakan Hukum Berbasis HAM

Senin, 5 Januari 2026 - 08:18 WIB

Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang

Rabu, 24 Desember 2025 - 19:03 WIB

SKK Migas Pacu Ekonomi Daerah Melalui TKDN

Selasa, 23 Desember 2025 - 22:44 WIB

Fadli Zon Dorong Modernisasi Museum Cakraningrat

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB

Caption: ilustrasi, (dok. Syafin Rega Media).

Daerah

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Jan 2026 - 14:24 WIB