September 2018, Harga Elpiji 3Kg di Sampang Masih Melambung

- Jurnalis

Senin, 24 September 2018 - 11:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ilustrasi

ilustrasi

Sampang, (regamedianews.com) – Harga Elpiji 3 kilogram bersubsidi di wilayah Kabupaten Sampang, tembus hingga Rp 25 ribu rupiah per tabung. Hal ini dikatakan Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperdagprin) Sampang, Wahyu Prihartono.

“Harga elpiji 3 kilogram bersubsidi mengalami kenaikan usai hari raya Idul Adha hingga bulan September 2018 ini. Harga elpiji naik dari harga Rp 17 ribu menjadi Rp 25 ribu rupiah per tabung,” terangnya, Senin (24/09).

Baca Juga :  Diprediksi Puncak Arus Balik Mudik di Sampang H+4 Lebaran

Menurutnya, naiknya harga Elpiji 3 kilogram bersubsidi, akibat kelangkaan dan lambatnya pasokan barang dari distributor.

Baca juga Penggunaan Elpiji 3 Kg Di Sumenep Meningkat, Pemkab Usulkan Tambahan Kuota

“Harga elpiji 3 kilogram yang naik sampai Rp 25 ribu terjadi di wilayah Pantai Utara (Pantura), yaitu di Kecamatan Ketapang, Sampang,” sebutnya.

Baca Juga :  Penumpang Terminal Sampang Diimbau Waspada TPPO

Wahyu menambahkan, langkah untuk mengembalikan harga pada kondisi normal, pihaknya berjanji akan melakukan koordinasi terus dengan pihak Pertamina, termasuk melaporkan lokasi yang sering terjadi kelangkaan Elpiji.

Baca juga Langka, Harga LPJ 3 Kg Di Pamekasan Melambung Tinggi

“Kami berjanji akan berkoorsinasi dengan pertamina, termasuk melaporkan lokasi atau wilayah yang terjadi kelangkaan harga elpiji,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Berita Terbaru