Pendataan Keluarga Sehat Puskesmas Palengaan Diduga Fiktif

- Jurnalis

Jumat, 28 September 2018 - 17:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) Palengaan, Pamekasan, Madura telah melakukan pendataan terhadap keluarga sehat yang ada di Kecamatan Palengaan. Namun demikian, pendataan tersebut diduga fiktif.

Hal tersebut diungkapkan Abd. Rofiq, salah satu warga desa Palengaan Daja. Menurutnya, pendataan yang dilakukan oleh Puskesmas Palengaan tidak sesuai dengan prosedural.

Baca juga Cegah PTM Puskesmas Palengaan Gelar Posbindu Di Yayasan Baitul Hikmah Pamekasan

Aktivis Palengaan tersebut mengungkapkan, petugas yang terjun ke lapangan terkesan tidak melakukan pendataan dengan benar.

“Mereka hanya berbondong-bondong turun ke lapangan. Keluarga saya tidak tahu ada pendataan, tapi tahu-tahu ada tempelan stiker yang sudah tercontreng,” tutur Rofiq, Jumat (28/09/2018).

Ke depannya Rofiq berharap, agar setiap pendataan masyarakat dalam bentuk apapun bisa dilakukan dengan baik dan benar, serta sesuai prosedur.

Baca Juga :  Ustad Abdus Somad Akan Ceramah di Akses Suramadu Bangkalan

Baca juga Tolak Imunisasi, Puskesmas Kamoning Sampang Keluarkan Surat Ancaman Pidana

“Semoga nanti setiap ada sensus dari instansi manapun benar-benar dilakukan dan tidak menghasilkan data yang fiktif,” pungkas Mantan Ketua Umum Komunitas Mahasiswa Palengaan (KOM_P) tersebut. (bor/red)

Berita Terkait

Satreskrim Polres Bangkalan Sidak Sejumlah SPBU
Iptu Nur Fajri Jabat Kasat Reskrim Polres Sampang
Icha Lovers Kecam Pengrusakan Fasilitas Alun-Alun Sampang
Aksi Demo DPRD Sampang Anarkis
Mahasiswa Pantura Geruduk Disdikbud Pamekasan
Komisi II DPRD Pamekasan Sidak Pembangunan SIHT
Lapas Pamekasan Razia Serentak Bersama TNI Polri
SPPG Al-Baghdady Daleman Ready, Dandim Sampang Tekankan Pengawasan Kolektif

Berita Terkait

Kamis, 30 Oktober 2025 - 07:46 WIB

Satreskrim Polres Bangkalan Sidak Sejumlah SPBU

Rabu, 29 Oktober 2025 - 15:20 WIB

Iptu Nur Fajri Jabat Kasat Reskrim Polres Sampang

Rabu, 29 Oktober 2025 - 11:03 WIB

Icha Lovers Kecam Pengrusakan Fasilitas Alun-Alun Sampang

Selasa, 28 Oktober 2025 - 12:19 WIB

Mahasiswa Pantura Geruduk Disdikbud Pamekasan

Senin, 27 Oktober 2025 - 21:53 WIB

Komisi II DPRD Pamekasan Sidak Pembangunan SIHT

Berita Terbaru

Caption: Satreskrim Polres Bangkalan tengah mengecek tempat penyimpanan BBM di SPBU, (dok. regamedianews).

Daerah

Satreskrim Polres Bangkalan Sidak Sejumlah SPBU

Kamis, 30 Okt 2025 - 07:46 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono didampingi Kasat Reskrim dan Kasi Propam, saat diwawancara para awak media, (dok. regamedinews).

Hukum&Kriminal

Polisi Akan Proses Pelaku Pengrusakan Fasum Alun-Alun Sampang

Rabu, 29 Okt 2025 - 21:15 WIB

Caption: satu pelaku penganiayaan terhadap petugas SPBU Camplong, inisial M, tengah diperiksa penyidik Unit III Tipidsus Satreskrim Polres Sampang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Pelaku Pembacokan Petugas SPBU Camplong Menyerahkan Diri

Rabu, 29 Okt 2025 - 17:34 WIB

Caption: Iptu Nur Fajri Alim, tanda tangani serah terima jabatan sebagai Kasat Reskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Daerah

Iptu Nur Fajri Jabat Kasat Reskrim Polres Sampang

Rabu, 29 Okt 2025 - 15:20 WIB

Caption: potongan video viral, saat sejumlah massa aksi demo di Sampang merusak landmark bertuliskan Alun-Alun Trunojoyo, (dok. regamedianews).

Daerah

Icha Lovers Kecam Pengrusakan Fasilitas Alun-Alun Sampang

Rabu, 29 Okt 2025 - 11:03 WIB