Menjelang Natal, Satgas Pamtas Yonmek 521/DY Berbagi Kasih Bersama Warga Papua

- Jurnalis

Senin, 24 Desember 2018 - 23:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TNI bersama warga dipapua yang akan melaksanakan Natal (foto : Penrem Barawijaya)

TNI bersama warga dipapua yang akan melaksanakan Natal (foto : Penrem Barawijaya)

Merauke, Papua, (regamedianews.com) – Menjelang perayaan hari natal, pada Selasa (25/12/18), Satgas Pamtas Yonmek 521/DY menggelar acara berbagi kasih yang dipusatkan di Kampung Bupul, Distrik Elikobel, Kabupaten Merauke, tepatnya di halaman Gereja Santo Petrus, Papua.

Dansatgas Pamtas Yonmek 521/DY, Letkol Inf Andi A, Wibowo mengatakan, dalam acara tersebut, dirinya memberikan berbagai bingkisan kepada masyarakat yang berada di Kampung Bupul.

Baca Juga :  Puluhan Warga Geruduk Kantor DPMK Keerom

Baca juga PT. Rega Media Universal Ucapkan Selamat Natal Dan Tahun Baru

“Bingkisan kita serahkan secara simbolis kepada Pastor Revo Sulu, salah satu tokoh agama di Kampung ini,” jelasnya, Senin (24/12/18).

Tidak berhenti sampai disitu saja, menurut Danyonmek 521/DY, kegiatan serupa juga digelar di Kampung Tanas, Distrik Elikobel. Di lokasi itu, kata Letkol Andi, dirinya menyerahkan beberapa bingkisan berupa pakaian layak pakai, hingga alat tulis sekolah ke masyarakat setempat.

Baca Juga :  BPJS Ketenagakerjaan Pastikan Perawatan Hingga Sembuh Pekerja Korban KKB di Papua

Baca juga Jelang Natal dan Tahun Baru, Harga Komoditas di Sampang Naik

“Kegiatan ini bertujuan untuk menyambut datangnya Hari Natal besok,” ujarnya. (PV/B)

Berita Terkait

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal
“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu
Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas
Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat
Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Selasa, 27 Januari 2026 - 22:36 WIB

Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025

Selasa, 27 Januari 2026 - 10:02 WIB

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif

Selasa, 27 Januari 2026 - 07:07 WIB

Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Senin, 26 Januari 2026 - 22:26 WIB

“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu

Berita Terbaru

Caption: Kantor PLN Unit Layanan Pelanggan Pamekasan, Jl.Kesehatan, Barurambat Kota, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam

Selasa, 27 Jan 2026 - 20:43 WIB

Caption: Pengurus SMSI Sampang saat menyambangi kaum dhuafa, (dok. foto istimewa).

Sosial

Jelang HPN 2026, SMSI Sampang Berbagi Kepada Dhuafa

Selasa, 27 Jan 2026 - 19:47 WIB

Caption: ilustrasi, seorang santriwati duduk termenung di bawah pohon mangga di sekitar masjid didekat jembatan tol Suramadu, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sempat Hilang, Santriwati Korban Pencabulan Ditemukan di Suramadu

Selasa, 27 Jan 2026 - 18:31 WIB