Polres Bangkalan Dalami Dugaan Pengerusakan Akibat Reklamasi

- Jurnalis

Kamis, 17 Januari 2019 - 13:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Bangkalan bersama polres Bangkalan saat meninjau penutupan kegaiatan reklamasi

Bupati Bangkalan bersama polres Bangkalan saat meninjau penutupan kegaiatan reklamasi

Bangkalan, (regamedianews.com) – Kapolres Bangkalan AKBP Boby Pa’ludin Tambunan menjelaskan perihal dugaan tindak pidana yang telah dilakukan kegiatan reklamasi di Desa Sambilangan dan Desa Pernajuh oleh PT Galangan Samudra Madura.

Pihaknya mengatakan, sedang mendalami kasus dugaan tindak pidana yang dilakukan oleh PT GSM. Awalnya memang menerima atas laporan dari masyarakat setempat.

Baca juga Beri Bantuan Hukum Kepada Tersangka, LBH PUSARA MoU Dengan Satreskrim Polres Pamekasan

“Ada laporan dari masyarakat, bahwa ada kegiatan reklamasi yang diduga melanggar perundang-undangan antaranya kegiatan reklamasi dan pengerusakan mangruve,” ungkapnya.

Baca Juga :  Mini Job Market Fair 2019 Diserbu Warga Pencaker

Dari pengaduan ini, kata Boby, lalu pihaknya tindak lanjuti penyidikan, kami sudah memeriksa beberapa saksi dari warga.

“Kemudian beberapa ahli sampai saat ini masih dalam proses penyidikan,” jelasnya, Rabu, (16/01/2019)

Baca Juga :  Satlantas Polres Sampang; Zebra Semeru 2017, Pelanggar Lalu Lintas Menurun

Pihaknya juga belum bisa memastikan termasuk dalam tersangka, karena belum mengumpulkan banyak bukti.

Baca juga Razia Balap Liar, Polres Bangkalan Amankan Sejumlah Motor

“Prinsipnya kami akan melakukan penyidikan secara profesional apabila nanti terpenuhi alat bukti pasti akan kami proses pihak-pihak yang bersangkuta,” terangnya. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terbaru

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB