Surat Via Whatsapp, Camat Banyuates Tak Hadiri Panggilan Dewan Berdalih Banyak Kegiatan

- Jurnalis

Kamis, 24 Januari 2019 - 21:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Terlihat Ketua Komisi I DPRD Sampang (Aulia Rahman) tengah memaparkan kepada awak media, terkait klarifikasi proyek pembangunan infrastruktur yang menggunakan anggaran Dana Desa (DD) diduga ditemukan banyak pelanggaran.

Terlihat Ketua Komisi I DPRD Sampang (Aulia Rahman) tengah memaparkan kepada awak media, terkait klarifikasi proyek pembangunan infrastruktur yang menggunakan anggaran Dana Desa (DD) diduga ditemukan banyak pelanggaran.

Sampang, (regamedianews.com) – Komisi I DPRD Kabupaten Sampang mengagendakan pemanggilan Camat, perwakilan Kepala Desa (Kades) dan Pendamping Desa (PD) Kecamatan Banyuates, Kabupaten Sampang, Madura untuk mengklarifikasi proyek pembangunan infrastruktur yang menggunakan anggaran Dana Desa (DD) diduga ditemukan banyak pelanggaran.

Ketua Komisi I DPRD Sampang Aulia Rahman menjelaskan, dalam pemanggilan Camat, Kades dan pendamping karena ditemukan banyaknya proyek yang diduga ditemukan pelanggaran. Temuan itu berawal dari laporan Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) yang dilaporkan kepada DPRD. Namun dalam pemanggilan tersebut ternyata tidak datang

Baca juga Dinkes Sampang Hentikan Penggunaan Jampersal

“Dalam pemanggilan terkait adanya laporan masyarakat pak camat Banyuates ini tidak hadir, ia berasalan pesan sigkat melalui Whatsapp kepada saya, bahwa dia banyak agenda kegiatan padat di Kecamatan Banyuates , padahal saya sudah jauh – jauh hari melayangkan surat pemanggilan ini,” katanya, Kamis (24/01/2019).

Baca Juga :  Mantan Anggota DPRK Aceh Selatan Desak Bupati Tgk Amran Tidak Pangkas Angaran TPP

Ketua Komisi I DPRD ini menjelaskan pemanggilan dimaksudkan selain untuk menanyakan proyek yang melanggar juga untuk kebaikan kemajuan Sampang, agar dalam pembangunan lebih maju.

“Pemanggilan ini dimaksudkan lebih kepada kemajuan Kabupaten Sampang dalam hal pembangunan,” pungkasnya.

Camat Banyuates, Juhari Candra saat dikonfirmasi mengatakan, pihaknya menerima undangan dari DPRD itu Rabu malam melalui via Whatsapp.

Baca juga Bupati Sampang Kukuhkan 11 Anggota Dewan Pendidikan, Kadisdik Berharap Dunia Pendidikan Menjadi Lebih Baik

“Saya terima undangan via Whatsapp, Rabu (23/01/2019) malam. Seharian tadi saya ada kegiatan di Kantor Pelatihan dari BBLM Yogya yang tidak bisa ditunda karena telah terjadwal dari jauh hari dan siangnya bersama Kepala Disdik, Kesbang serta anggota Forkopimcam menyelesaikan masalah SD yang disegel,” kata Juhari.

Baca Juga :  Amiril, Sespri Menteri Kelautan dan Perikanan Bagikan Air Bersih Pada Warga Pamekasan Terdampak Kekeringan

Juhari menambahkan, bahwa telah meminta ijin untuk dijadwalkan ulang kepada DPRD Kabupaten Sampang.

“Saya sudah ijin ke Pak Aulia Rahman dan mohon dijadwal ulang. Namun, jika masalah dianggap mangkir saya ikhlas menerima,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Berita Terbaru

Caption: tengah, Ketua DPD Partai NasDem Sampang Surya Noviantoro, berdampingan dengan Ketua DPRD Sampang Rudi Kurniawan, disela acara pendidikan politik, (dok. foto istimewa).

Politik

Ikhtiar DPD Partai NasDem Sampang Cetak Kader Berintegritas

Selasa, 13 Jan 2026 - 15:05 WIB

Caption: BPBD Sampang tampak didampingi anggota DPRD dan Kades saat menyerahkan bantuan logistik kepada lansia di Desa Nyeloh, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Selasa, 13 Jan 2026 - 12:49 WIB

Caption: Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti kasus penjambretan yang menyebabkan satu korban meninggal dunia, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara

Senin, 12 Jan 2026 - 21:04 WIB

Caption: ilustrasi hujan disertai angin dan petir menerpa wilayah kabupaten, (dok. Harry Rega Media).

Pariwisata

Peringatan Dini BMKG: Sampang Masuk Wilayah Rawan Angin Kencang

Senin, 12 Jan 2026 - 16:54 WIB

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB