Sinergitas TNI – Polri dan Masyarakat Saat Kerja Bhakti Bedah Rumah Warga

- Jurnalis

Sabtu, 26 Januari 2019 - 21:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Personel TNI - Polri dan Masyarakat saat kerja bakti bedah rumah

Personel TNI - Polri dan Masyarakat saat kerja bakti bedah rumah

Pati, (regamedianews.com) – Personel Koramil 01/Pati Kodim 0718/Pati bersama Polsek Pati Kota serta Masyarakat Dukuh Bongsri Desa Muktiharjo Kecamatan Pati melaksanaan bedah Rumah Tidak Layak Huni (RTLH), milik Karlan, tepatnya di Dukuh Bongsri Rt.07 RW.02 Desa Muktiharjo, Kecamatan Pati, Sabtu, (26/01/2019)

Kegiatan karya bakti bedah rumah yang dilaksanakan bersama-sama oleh Pemerintah Desa Mulyoharjo, Babinsa, Babinkamtibmas dan warga Masyarakat Dukuh Bongsri, Desa Mulyoharjo, Kecamatan Pati yang berlangsung, merupakan langkah dalam membantu memberikan motivasi dukungan semangat bergotong-royong kepada warga masyarakat.

Baca Juga :  Bawa Sembako, Kapolres Sampang Turba Ke Taman Sareh

“Kepedulian TNI-Polri bersama masyarakat merupakan wujud nyata, untuk membantu warga kurang mampu, demi mewujudkan rumah sehat dan sejahtera,” ungkap Bamin Bakti TNI Ramil 01/Pati Pelda Dwi S.

Pihaknya juga mengatakan, karya bakti sangat penting untuk mendukung program pembangunan infrastruktur di wilayah pedesaan.

“Menumbuh kembangkan budaya nenek moyang yang senang bergotong royong, tolong menolong antar sesama warga,” ungkapnya.

Baca Juga :  Virus HMPV Menghantui, Sampang Waspada Penyebaran

Menurutnya, karya bhakti merupakan sarana komunikasi sosial untuk mempererat tali silahturahim antar TNI-Polri dan Masyarakat.

Sementara Kepala Desa Mulyoharjo, Sujoko mengungkapkan, rasa terima kasih kepada TNI – Polri dan warga masyarakat yang sudah hadir dalam kegiatan tersebut meski iringan Gerimis, tetap bersemangat bekerja bersama-sama.

“Harapan kami selaku Kepala Desa Mulyoharjo, semoga TNI-Polri tetap solid, bersinergi dalam menegakkan kedaulatan NKRI yang kita cintai, serta peduli dengan masyarakat, ” imbuhnya. (sol/ipl)

Berita Terkait

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terbaru

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB