Zulkifli Hasan dan Rhoma Irama Sosialisasi Empat Pilar MPR RI di Sampang

- Jurnalis

Kamis, 31 Januari 2019 - 14:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua MPR-RI (H. Zulkifli Hasan) didampingi (H. Rhoma Irama) saat memberikan cendera mata kepada pendiri Komunitas Toger Comunity (H. Syairofi).

Ketua MPR-RI (H. Zulkifli Hasan) didampingi (H. Rhoma Irama) saat memberikan cendera mata kepada pendiri Komunitas Toger Comunity (H. Syairofi).

Sampang, (regamedianews.com) – Ketua Majelis Permusyawarahan Rakyat Republik Indonesia (MPR-RI) H. Zulkifli Hasan dan raja dangdut H. Rhoma Irama hadir ke Sampang untuk mensosialisasikan empat pilar MPR RI yakni, Pancasila, Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia dan Bineka Tunggal Ika.

Pendiri Komunitas Toger Community H. Syairofi mengatakan, kedatangan Ketua MPR RI ke Kabupaten Sampang guna memberikan sosialisasi empat pilar MPR RI terhadap komunitas Toger di Kabupaten Sampang.

Baca Juga :  Polemik Desa Ilangata Tak Kunjung Selesai, SPAK dan DERAK Datangi DPMD Gorut

Baca juga Prabowo Sebut, Zulkifli Hasan Ahli di Bidang Strategi

“Visi dan Misi kedatangan Ketua MPR RI ini ke Sampang, untuk memberikan sosialisasi empat pilar kebangsaan terhadap Toger Community,” ujarnya usai Sosialisasi di Gedung BPU Jl. Trunojoyo, Sampang, Madura, Kamis (31/01/2019).

Lebih lanjut H. Syairofi mengatakan, sosialisasi itu tidak hanya dihadiri Ketua MPR RI saja. Namun, juga dihadiri H Rhoma Irama. “Sosialisasi ini juga dihadiri Bang Haji Rhoma Irama dan tamu undangan di Sampang,” pungkasnya.

Baca Juga :  7 Napi Rutan Sampang Dipindah Ke Lapas Pamekasan

Baca juga Zulkifli Hasan, Gatot Nurmantyo Merapat pada Koalisi Prabowo-Sandi

Usai Sosialisasi Zulkifli Hasan mengatakan, kedatangannya ke Sampang mengajak masyarakat Madura untuk menjaga kedamaian antara komunitas dalam memilih pemimpin di Pemilu nanti.

“Sesama komunitas jangan saling perang, jaga kedamaian dalam memilih pemimpin di Pemilu nanti,” singkat Zulkifli Hasan. (adi/har)

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi hujan disertai angin dan petir menerpa wilayah kabupaten, (dok. Harry Rega Media).

Pariwisata

Peringatan Dini BMKG: Sampang Masuk Wilayah Rawan Angin Kencang

Senin, 12 Jan 2026 - 16:54 WIB

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB