TMMD di Sumenep, Kaporlap Satgas Telah Disalurkan

- Jurnalis

Kamis, 28 Februari 2019 - 16:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasiter Kodim 0827/Sumenep (Kapten Inf Suratman) tengah memberikan perlengkapan perorangan lapangan (Kaporlap) milik Satgas TMMD.

Pasiter Kodim 0827/Sumenep (Kapten Inf Suratman) tengah memberikan perlengkapan perorangan lapangan (Kaporlap) milik Satgas TMMD.

Sumenep, (regamedianews.com) – Untuk menunjang berlangsungnya program Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-104 di Desa Larangan Kerta dan Batu Putih, Kecamatan Batu Putih, Sumenep, Madura, seluruh perlengkapan perorangan lapangan (Kaporlap) milik Satgas, mulai disalurkan.

Kapten Inf Suratman mengungkapkan, ada 4 item Kaporlap yang saat ini sudah diterima oleh masing-masing Satgas TMMD Kodim Sumenep. Selain pakaian dinas lapangan (PDL), Satgas juga menerima 150 stel sepatu rawa.

Baca Juga :  Terapkan Prokes, UTM Gelar Sidang Senat Terbuka Pengukuhan Guru Besar Ke - 7

“Sudah, semuanya sudah disalurkan dan sudah diterima oleh Satgas, total semuanya ada 4 item”, kata Pasiter Kodim 0827/Sumenep ini, Kamis (28/02/2019).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, penyaluran tersebut merupakan suatu bentuk dukungan, sekaligus kepedulian dari pihak pimpinan TNI terhadap para prajurit yang tergabung di dalam Satgas TMMD.

Baca Juga :  Tempat PKL Cidadas Bakal Ditata Berkonsep Destinasi Wisata Belanja

“Itu salah satu bentuk perhatian, sekaligus bentuk dukungan dari pimpinan. Oleh karena itu seluruh perlengkapan perorangan lapangan (Kaporlap) milik Satgas segera disalurkan”, ujarnya. (gus)

Berita Terkait

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme
Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung
PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba
23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan
Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner
Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen
Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan
Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 16:40 WIB

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme

Rabu, 26 November 2025 - 12:02 WIB

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Senin, 24 November 2025 - 23:03 WIB

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Senin, 24 November 2025 - 18:38 WIB

Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner

Senin, 24 November 2025 - 16:26 WIB

Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen

Berita Terbaru

Caption: dua anggota Satlantas Polres Sampang, berhasil mengamankan pelaku diduga menguasai sepeda motor hasil tindak pidana curanmor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Polantas Sampang Ringkus Pria Bawa Kabur Motor Curian

Rabu, 26 Nov 2025 - 20:41 WIB

Caption: saat berlangsungnya penyuluhan hukum oleh Fakultas Hukum Unira kepada warga binaan Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme

Rabu, 26 Nov 2025 - 16:40 WIB

Caption: tampak aktivitas penataan kios dan bersih-bersih di Pasar Kolpajung Pamekasan mulai dilakukan, (dok. regamedianews).

Daerah

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Rabu, 26 Nov 2025 - 12:02 WIB