Kapolres Bangkalan Galakkan Program Transportasi Sehat Merakyat

- Jurnalis

Jumat, 1 Maret 2019 - 15:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Bangkalan AKBP Boby Pa'ludin Tambunan ditemani Wakapolres Bangkalan Kompol Hendy Kurniawan saat berangkat kerja kemapolres Bangkalan

Kapolres Bangkalan AKBP Boby Pa'ludin Tambunan ditemani Wakapolres Bangkalan Kompol Hendy Kurniawan saat berangkat kerja kemapolres Bangkalan

Bangkalan, (regamedianews.com) – Kapolres Bangkalan AKBP Boby Pa’ludin Tambunan setiap pekan hari jumat terlihat berbeda. Pasalnya, setiap jumat pagi ketika berangkat kerja akhir-akhir ini menggunakan sepeda ontel dari rumah dinasnya menuju Mapolres setempat.

Sekitar pukul 07.00 wib, terpantau Kapolres Bangkalan AKBP Boby Pa’ludin Tambunan bersama Wakapolres Bangkalan Kompol Hendy Kurniawan, Jumat (01/03) pagi bersepeda saat berangkat kerja.

Menurut Kapolres Bangkalan AKBP Boby Pa’ludin Tambunan mengatakan, kegiatan bersepeda ketika berangkat kerja merupakan penjabaran program pemerintah Transportasi Sehat Merakyat.

“Kami akan terus coba galakkan bersepeda di polres pada setiap hari jumat. Kita berangkat kerja dari rumah ke Mapolres menggunakan Transportasi Sehat Merakyat”, ujarnya.

Baca Juga :  Bupati Bangkalan: Pemangkasan TKD, Ujian Otonomi Daerah

Dijelaskan, kegiatan tersebut dalam rangka mencoba untuk berpartisipasi di dalam mengurangi volusi di Kota Bangkalan. Oleh karena itu, merealisasikan Transportasi Sehat Merakyat ketika berangkat kerja, paling tidak demikian bisa mengurangi volusi dan kemacetan di kota Bangkalan.

“Kalau kemacetan di Bangkalan sepertinya belum ada kemacetan yang terlalu parah. Namun paling tidak, kegiatan ini bentuk partisipasi kita untuk mendukung kegiatan yang dilaksanakan pemerintah. Disamping itu, kegunaan lainnya untuk menjaga supaya kondisi tubuh kita dalam melaksanakan kegiatan selalu sehat fit dan enerjik untuk melaksanakan tugas dengan baik”, terangnya.

Baca Juga :  Inspektorat Selidiki Perselingkuhan Oknum Bidan di Sampang

Ia juga sampaikan pada jajaran kepolisian. Jadi ada beberapa Perwira sambil mengontrol pelaksanaan tugas pagi – pagi, juga menggunakan sepeda, tapi untuk rumahnya yang tidak terlalu jauh dari polres. Namun bila rumahnya di Kamal lalu pakai sepeda ke Mapolres, itu tidak. Tapi kalau rumahnya dekat dengan polsek, silahkan.

“Ini program pemerintah daerah, mungkin dari Pemda juga punya kebijakan itu, karna saya lihat juga pemerintah sudah banyak komunitas – komunitas sepeda di pemkab”, pungkasnya. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB