Jalan Raya Telang Menuju UTM Jadi Langganan Genangan Air

- Jurnalis

Senin, 18 Maret 2019 - 20:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penggendara roda dua saat melintasi genangan air di jalan raya telang menuju UTM

Penggendara roda dua saat melintasi genangan air di jalan raya telang menuju UTM

Bangkalan, (regamedianews.com) – Sepanjang jalan raya telang menuju kampus Universitas Trunojoyo Madura (UTM) dari arah barat sering kali mengalami genangan air, pasca turun hujan diwilayah Kecamatan Kamal. Sehingga endapan air tersebut mengganggu pengendara dan pengguna jalan, di Desa Telang, Kecamatan Kamal, Bangkalan, Senin (18/03/2019) malam.

“Penyebab terjadinya genangan air di sepanjang jalan raya menuju UTM itu disebabkan karna selokannya tersumbat, terus selokan yang baru dibuat itu terlalu kecil, sehingga air yang dikeluarkan dari kampus itu mengalir kejalan utama ini”, ujar salah satu warga Desa Telang Muhammad kepada regamedianews.com.

Baca Juga :  Soal Pengalihan PI WK WMO, BUMD Desak Kodeco Tak Berbelit-Belit

Dirinya juga menambahkan, ketika ada hujan walaupun tidak begitu lebat, air langsung mengenangi sepanjang jalan raya ini dan di depan kampus UTM jalannya juga terlalu rendah.

“Dulu Sebelum jalan diaspal, air tidak mengedap seperti saat ini, setelah selesai jalan di aspal dan trotoar dibuat, maka terjadilah banjir disepanjang jalan. Kejadian ini belum ada tindakan dari pihak terkait, padahal genangan air itu berbahaya bagi pengendara dan pengguna jalan”, cetusnya.

Selain itu, faktor penyebab genangan air di sepanjang jalan utama menuju UTM ini disebabkan pembangunan yang tidak memperhatikan lingkungan. Karna tidak memperhatikan lingkungan dampaknya seperti ini, airnya meluap kejalan dan mengganggu jalan.

Baca Juga :  BPJS Ketenagakerjaan Madura Peringati Harpelnas 2025

“Akibat membuang sampah sembarang, juga mengakibatkan selokan tersumbat. Kami berharap kepada pihak terkait agar air yang menggenangi sepanjang jalan raya telang ini bisa dihadirkan solusi, supaya setiap terjadi hujan tidak terjadi genangan air. Terutama dari pihak kampus dan Kepala Desa Telang, karena genangan air ini beresiko bagi pengguna jalan”, tandasnya. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Berita Terbaru

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Pencurian Dominasi Kriminalitas di Sumenep

Selasa, 6 Jan 2026 - 16:07 WIB

Caption: Sekretaris Satgas MBG Kabupaten Sampang, Sudarmanta, saat diwawancara awak media, (dok. foto istimewa).

Daerah

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Jan 2026 - 14:04 WIB

Caption: Komisi II DPRD Pamekasan saat sidak Sentra Batik Kalampar yang mangkrak, (dok. Kurdi, Rega Media).

Daerah

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Selasa, 6 Jan 2026 - 08:52 WIB

Caption: Kasi Humas Polres Bangkalan Ipda Agung Intama, dampingi Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi saat diwawancara awak media, (dok. Syafin, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polres Bangkalan Amankan Pelaku Penganiayaan Pasutri di Galis

Senin, 5 Jan 2026 - 23:12 WIB