Plt Kadisdik Sumenep: Tahun 2019, SMP di Daratan Maupun Kepulauan Gelar UNBK Online

- Jurnalis

Senin, 18 Maret 2019 - 20:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Plt Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Sumenep, (Muhammad Siadi).

Plt Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Sumenep, (Muhammad Siadi).

Sumenep, (regamedianews.com) – Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Sumenep, Madura, terus melakukan pembenahan dalam meningkatkan mutu pendidikan di wilayah ujung timur pulau garam Madura ini.

“Pembenahan tersebut di mulai dari sarana prasarana hingga peningkatan mutu tenaga pendidik, sehingga dapat melahirkan anak didik yang berkualitas”, kata Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Sumenep Muhammad Siadi, Senin (18/03/2019).

Dari sarana prasarana pendidikan, Dinas Pendidikan (Disdik) Sumenep mulai meningkatkan di setiap Sekolah. Jika pada tahun 2018, tidak semua Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Kabupaten Sumenep menggelar Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK).

“Pada tahun 2019 ini, seluruh SMP se- Kabupaten Sumenep, baik daratan dan kepulauan akan menggelar UNBK secara online”, tandasnya.

Ia menjelaskan, pada tahun 2018 tidak bisa digelar UNBK online SMP Se Kabupaten Sumenep, karena untuk SMP Kepulauan masih terkendala dengan aliran listrik dan jaringan internet.

Baca Juga :  Camat Sampang Dipanggil Kejari, Apakah Terkait ADK ?

“Namun pada tahun 2019 ini, untuk aliran listrik dan jaringan internet di wilayah kepualauan sudah normal dan bisa digelar UNBK Online. Kami sudah melakukan dua kali simulasi UNBK di wilayah kepulauan, dan Alhamdulillah sukses”, ungkapnya. (red)

Berita Terkait

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat
LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga
DPMD Pamekasan Siapkan PAW dan Pilkades 9 Desa
Badko HMI Jatim Kecam Perilaku Gus Elham ‘Cium Anak Kecil’
Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban
Akhir Tahun 2025, PAD Pamekasan Tembus 81,76%
65 Pejabat Pemkab Sampang Dirotasi, Berikut Namanya !

Berita Terkait

Sabtu, 15 November 2025 - 23:08 WIB

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Sabtu, 15 November 2025 - 20:56 WIB

LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo

Sabtu, 15 November 2025 - 11:34 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga

Jumat, 14 November 2025 - 22:18 WIB

Badko HMI Jatim Kecam Perilaku Gus Elham ‘Cium Anak Kecil’

Jumat, 14 November 2025 - 19:53 WIB

Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban

Berita Terbaru

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan Kusnan, memberikan arahan kepada para narapidana yang resmi bebas, (dok. foto istimewa).

Daerah

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Sabtu, 15 Nov 2025 - 23:08 WIB

Caption: Ketua DPW Partai NasDem Jatim Lita Machfud Arifin, sampaikan sambutannya saat konsolidasi dengan DPD Partai NasDem Sampang, (dok. regamedianews).

Politik

DPW NasDem Jatim Perkuat Basis Partai di Daerah

Sabtu, 15 Nov 2025 - 19:47 WIB

Caption: ilustrasi.

Hukum&Kriminal

Pengedar Sabu di Tanjung Bumi Bangkalan Ditangkap

Sabtu, 15 Nov 2025 - 16:52 WIB

Caption: Electrostatic Precipitator pada Pembangkit Listrik Tenaga Uap di Kecamatan Anggrek Gorontalo Utara, (dok. regamedianews).

Daerah

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga

Sabtu, 15 Nov 2025 - 11:34 WIB