Plt Kadisdik Sumenep: Tahun 2019, SMP di Daratan Maupun Kepulauan Gelar UNBK Online

- Jurnalis

Senin, 18 Maret 2019 - 20:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Plt Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Sumenep, (Muhammad Siadi).

Plt Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Sumenep, (Muhammad Siadi).

Sumenep, (regamedianews.com) – Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Sumenep, Madura, terus melakukan pembenahan dalam meningkatkan mutu pendidikan di wilayah ujung timur pulau garam Madura ini.

“Pembenahan tersebut di mulai dari sarana prasarana hingga peningkatan mutu tenaga pendidik, sehingga dapat melahirkan anak didik yang berkualitas”, kata Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Sumenep Muhammad Siadi, Senin (18/03/2019).

Dari sarana prasarana pendidikan, Dinas Pendidikan (Disdik) Sumenep mulai meningkatkan di setiap Sekolah. Jika pada tahun 2018, tidak semua Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Kabupaten Sumenep menggelar Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK).

Baca Juga :  Dituduh Memiliki Santet, Seorang Ustad di Sampang Disumpah Pocong

“Pada tahun 2019 ini, seluruh SMP se- Kabupaten Sumenep, baik daratan dan kepulauan akan menggelar UNBK secara online”, tandasnya.

Ia menjelaskan, pada tahun 2018 tidak bisa digelar UNBK online SMP Se Kabupaten Sumenep, karena untuk SMP Kepulauan masih terkendala dengan aliran listrik dan jaringan internet.

Baca Juga :  Tim Jimad Sakteh Napo Laok Sambut Tahun 2025 Dengan Do'a Bersama

“Namun pada tahun 2019 ini, untuk aliran listrik dan jaringan internet di wilayah kepualauan sudah normal dan bisa digelar UNBK Online. Kami sudah melakukan dua kali simulasi UNBK di wilayah kepulauan, dan Alhamdulillah sukses”, ungkapnya. (red)

Berita Terkait

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB

Caption: ilustrasi, (sumber foto. Tribratanews Polri).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Sabtu, 17 Jan 2026 - 14:21 WIB