Bupati Bangkalan Imbau ASN Jaga Netralitas Pemilu 2019

- Jurnalis

Sabtu, 23 Maret 2019 - 17:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Bangkalan R. Abdul Latif Amin Imron bersama Wakil Bupati Bangkalan Drs. Muhni

Bupati Bangkalan R. Abdul Latif Amin Imron bersama Wakil Bupati Bangkalan Drs. Muhni

Bangkalan, (regamedianews.com) – Bupati Bangkalan R. Abdul Latif Amin Imron menghimbau kepada seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Kabupaten Bangkalan, untuk menjaga netralitas dalam pesta demokrasi 17 April 2019 mendatang.

Menurutnya, saat ini pelaksanaan agenda besar nasional akan digelar, yakni pemilihan lesgistlatif, baik tingkat Kabupaten, Provinsi maupun pusat, pemilihan anggota DPD serta pemilihan Presiden yang akan digelar secara serentak.

Baca Juga :  Satgas TMMD Kodim 0828 Sampang Renovasi 10 Rutilahu

“Karena itu, sesuai dengan asas netralitas, seorang ASN tidak boleh berpihak dalam bentuk apapun dan kepada siapapun, dalam konteks kepentingan pemilihan umum ini”, tutur Ra Latif sapaan akrabnya pada saat sambutan pelantikan Sekda di pendopo Agung Bangkalan, Jumat (22/03/2019) kemarin.

Dirinya juga meminta kepada Setijabudhi selaku Sekretaris Daerah yang baru dilantik, agar bisa mengkondisikan seluruh jajaran OPD di lingkungan Kabupaten Bangkalan.

Baca Juga :  Petani Aceh Selatan Kecewa, Benih Padi Lahan Kering Tak Kunjung Tiba

“Untuk itu, secara khusus kepada penjabat sekretaris daerah secara khusus, saya meminta agar mampu mengkoordinasikan kepada seluruh pimpinan perangkat daerah, untuk melakukan pengawasan kepada ASN di lingkungan kerja masing-masing, agar tetap menjaga netralitas dan tidak terjebak dalam politik praktis”, tegasnya. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB