Pelajar Yang Terjerat Kasus Pidana di Bangkalan Masih Ikuti UNBK

- Jurnalis

Kamis, 28 Maret 2019 - 21:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota kepolisian Polres Bangkalan saat mengawal pelajar mengikuti UNBK yang terjerat kasus pidana

Anggota kepolisian Polres Bangkalan saat mengawal pelajar mengikuti UNBK yang terjerat kasus pidana

Bangkalan, (regamedianews.com) – Pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) untuk Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di Kabupaten Bangkalan berjalan dengan baik dan lancar, Kamis (28/03/2019).

“Ujian UNBK untuk SMK Hari ini terakhir. Alhamdulillah UNBK di Bangkalan akhir ini tidak ada masalah, semuanya berjalan dengan lancar, namun untuk masalah-masalah kecil masih tetap ada, seperti listrik padam akan tetapi masih bisa diatasi dengan baik oleh panitia”, tutur Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah Bangkalan (Kecabdin), Sunarto.

Baca Juga :  Pemilihan BPD Kelapayan Diduga Tak Transparan, Element Tokoh Masyarakat Datangi Komisi A DPRD Bangkalan

Sunarto juga menambahkan, tahun ini memang ada beberapa siswa yang bermasalah hukum, karna terjerat tindak pidana beberapa waktu lalu di wilayah hukum Bangkalan

“Namun alhamdulillah masalah hukum ini, kami dari cabang Dinas Pendidikan Bangkalan tetap melayani hak anak tersebut untuk mendapatkan pendidikan dengan baik, walaupun mereka bermasalah hukum”, terangnya.

Menurutnya, pendidikan merupakan investasi masa depan. Pihaknya tidak mau anak-anak yang bermasalah hukum ini masa depannya hancur karna bermasalah hukum, dia juga punyak hak mengikuti UNBK dan mengeyam pendidikan.

Baca Juga :  Polemik BPNT Belum Tuntas, Legislatif Bangkalan Kunjungi Kemensos

“Kami juga cukup bangga kepada Polres Bangkalan, karna sangat koorpratife kepada kami, sehingga anak-anak kami yang bermasalah hukum itu dilayani dengan baik oleh Polres Bangkalan. Artinya mereka dikawal dengan cara dihantar dan dijemput, oleh karna itu kami mengapresiasi kepolisian Polres Bangkalan”, tandasnya. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan
Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 08:49 WIB

Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Berita Terbaru

Caption: Satreskrim Polres Sampang menyerahkan kerangka manusia yang sudah teridentifikasi ke pihak keluarga di RSUD dr.Mohammad Zyn, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Dalami Motif Kematian Fauzen

Jumat, 30 Jan 2026 - 14:32 WIB