Pelajar Yang Terjerat Kasus Pidana di Bangkalan Masih Ikuti UNBK

- Jurnalis

Kamis, 28 Maret 2019 - 21:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota kepolisian Polres Bangkalan saat mengawal pelajar mengikuti UNBK yang terjerat kasus pidana

Anggota kepolisian Polres Bangkalan saat mengawal pelajar mengikuti UNBK yang terjerat kasus pidana

Bangkalan, (regamedianews.com) – Pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) untuk Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di Kabupaten Bangkalan berjalan dengan baik dan lancar, Kamis (28/03/2019).

“Ujian UNBK untuk SMK Hari ini terakhir. Alhamdulillah UNBK di Bangkalan akhir ini tidak ada masalah, semuanya berjalan dengan lancar, namun untuk masalah-masalah kecil masih tetap ada, seperti listrik padam akan tetapi masih bisa diatasi dengan baik oleh panitia”, tutur Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah Bangkalan (Kecabdin), Sunarto.

Baca Juga :  Duka di Balik Kepergian Dua Bocah Omben Sampang

Sunarto juga menambahkan, tahun ini memang ada beberapa siswa yang bermasalah hukum, karna terjerat tindak pidana beberapa waktu lalu di wilayah hukum Bangkalan

“Namun alhamdulillah masalah hukum ini, kami dari cabang Dinas Pendidikan Bangkalan tetap melayani hak anak tersebut untuk mendapatkan pendidikan dengan baik, walaupun mereka bermasalah hukum”, terangnya.

Menurutnya, pendidikan merupakan investasi masa depan. Pihaknya tidak mau anak-anak yang bermasalah hukum ini masa depannya hancur karna bermasalah hukum, dia juga punyak hak mengikuti UNBK dan mengeyam pendidikan.

Baca Juga :  BMKG Sumenep Imbau Masyarakat Waspada Saat Musim Pancaroba

“Kami juga cukup bangga kepada Polres Bangkalan, karna sangat koorpratife kepada kami, sehingga anak-anak kami yang bermasalah hukum itu dilayani dengan baik oleh Polres Bangkalan. Artinya mereka dikawal dengan cara dihantar dan dijemput, oleh karna itu kami mengapresiasi kepolisian Polres Bangkalan”, tandasnya. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103
Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak
BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:29 WIB

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:51 WIB

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:43 WIB

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Senin, 19 Januari 2026 - 20:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Berita Terbaru

Caption: kedatangan Ketua Ormas Gaib Perjuangan Habib Yusuf ke Kantor Kejari Sampang, ditemui Kasi Intelijen dan Kasi Pidsus, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:04 WIB

Caption: saat berlangsungnya rakor PCNU Sampang ihwal serangkaian kegiatan persiapan puncak peringatan Harlah NU ke-103, (sumber foto: NU Sampang).

Daerah

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Jan 2026 - 16:51 WIB

Caption: potongan video amatir, tampak oknum guru SDN Batuporo Timur 1 tengah santai mendengarkan musik dangdut, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Selasa, 20 Jan 2026 - 13:43 WIB