Ra Latif Ajak Masyarakat Bangun Bangkalan Sesuai Tuntunan Nabi Muhammad SAW

- Jurnalis

Kamis, 25 April 2019 - 17:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Bangkalan, Ra Latif saat memberikan sambutan di pendopo Agung Bangkalan

Bupati Bangkalan, Ra Latif saat memberikan sambutan di pendopo Agung Bangkalan

Bangkalan, (regamedianews.com) – Pemerintah Kabupaten Bangkalan peringati Isro’ Mi’roj Nabi Muhammad SAW 1440 Hijriyah yang berlangsung di Pendopo Agung Bangkalan, Kamis (25/04/2019). Hadir dalam acara tersebut Wakil Bupati Bangkalan, ketua PWNU Jawa Timur KH. Marzuki Mustamar, Ketua DPRD Bangkalan, Forkopimda Bangkalan, dan jajaran Pemerintah Kabupaten Bangkalan,

Bupati Bangkalan, R. Abdul Latif Amin Imron dalam sambutannya menyampaikan, pelaksanaan peringatan isro’ Mi’roj ini menjadi momentum yang tepat dalam mencetak kepribadian umat. Menurutnya, untuk meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT.

Baca Juga :  Bawaslu Bangkalan Cegah 982 Tabloid Indonesia Barokah Siap Edar Di Bangkalan

“Hal ini karna peningkatan keimanan dan ketaqwaan merupakan salah satu sisi penting bagi upaya peningkatan sumber daya manusia dalam mengisi pembangunan, sehingga akan memberi arah dan tujuan yang jelas dan baik untuk berlangsungnya kehidupan masyarakat Bangkalan yang agamis sesuai aqidah Islam”, tutur Ra Latif sapaan akrabnya.

Menurutnya, Isra’ Mi’roj merupakan kisah perjuangan yang memberi pelajaran bahwa dalam memperjuangkan agama Allah, benar-benar dibutuhkan muslim sejati, teguh pendirian, dan kuat imannya.

Selain itu, Ra Latif juga  menyampaikan tiga poin penting dalam mengambil hikmah dari terjadinya peristiwa Isro’ Mi’roj tersebut. Menurutnya, agar bergegas memperbanyak melakukan amal sholeh dan meminta agar selaku umat Nabi Muhammad SAW tidak menunda-nunda hal kebaikan.

Baca Juga :  Jika Hal Ini Tak Dilakukan, Impian Sampang Memiliki Stadion Akan Kandas

“Mengambil hikmah pelajaran dari terjadinya peristiwa yang sangat luar biasa ini. Serta saya mengajak seluruh masyarakat Bangkalan untuk mengisi pembangunan di Kabupaten Bangkalan sesuai dengan tuntunan Rosulullah SAW, agar terus memperkuat keimanan dan ketaqwaan kita kepada Allah
“, pungkasnya. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan
Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 08:49 WIB

Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Berita Terbaru

Caption: anggota Persit Kodim 0827 Sumenep bersama Bhayangkari Polres Sumenep saat donor darah, (sumber foto. Media Center Sumenep).

Sosial

Persit Kodim 0827 Sumenep Kompak Donor Darah

Jumat, 30 Jan 2026 - 19:44 WIB

Caption: tampak polisi tidak berseragam bersama warga, mengevakuasi terduga pelaku pencurian ke UGD RSUD dr.Mohammad Zyn Sampang, (dok. foto istimewa).

Peristiwa

Terduga Maling di Sampang Nyaris Tewas Diamuk Warga

Jumat, 30 Jan 2026 - 18:52 WIB

Caption: Satreskrim Polres Sampang menyerahkan kerangka manusia yang sudah teridentifikasi ke pihak keluarga di RSUD dr.Mohammad Zyn, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Dalami Motif Kematian Fauzen

Jumat, 30 Jan 2026 - 14:32 WIB