Ra Latif Ajak Masyarakat Bangun Bangkalan Sesuai Tuntunan Nabi Muhammad SAW

- Jurnalis

Kamis, 25 April 2019 - 17:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Bangkalan, Ra Latif saat memberikan sambutan di pendopo Agung Bangkalan

Bupati Bangkalan, Ra Latif saat memberikan sambutan di pendopo Agung Bangkalan

Bangkalan, (regamedianews.com) – Pemerintah Kabupaten Bangkalan peringati Isro’ Mi’roj Nabi Muhammad SAW 1440 Hijriyah yang berlangsung di Pendopo Agung Bangkalan, Kamis (25/04/2019). Hadir dalam acara tersebut Wakil Bupati Bangkalan, ketua PWNU Jawa Timur KH. Marzuki Mustamar, Ketua DPRD Bangkalan, Forkopimda Bangkalan, dan jajaran Pemerintah Kabupaten Bangkalan,

Bupati Bangkalan, R. Abdul Latif Amin Imron dalam sambutannya menyampaikan, pelaksanaan peringatan isro’ Mi’roj ini menjadi momentum yang tepat dalam mencetak kepribadian umat. Menurutnya, untuk meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT.

Baca Juga :  Peringati Harjad Sampang Ke 397, Bupati H Slamet Junaidi Ziarah Makam Rato Ebuh

“Hal ini karna peningkatan keimanan dan ketaqwaan merupakan salah satu sisi penting bagi upaya peningkatan sumber daya manusia dalam mengisi pembangunan, sehingga akan memberi arah dan tujuan yang jelas dan baik untuk berlangsungnya kehidupan masyarakat Bangkalan yang agamis sesuai aqidah Islam”, tutur Ra Latif sapaan akrabnya.

Menurutnya, Isra’ Mi’roj merupakan kisah perjuangan yang memberi pelajaran bahwa dalam memperjuangkan agama Allah, benar-benar dibutuhkan muslim sejati, teguh pendirian, dan kuat imannya.

Selain itu, Ra Latif juga  menyampaikan tiga poin penting dalam mengambil hikmah dari terjadinya peristiwa Isro’ Mi’roj tersebut. Menurutnya, agar bergegas memperbanyak melakukan amal sholeh dan meminta agar selaku umat Nabi Muhammad SAW tidak menunda-nunda hal kebaikan.

Baca Juga :  Ketua Sementara For-Sahabat Diberhentikan, Ada Apa ?

“Mengambil hikmah pelajaran dari terjadinya peristiwa yang sangat luar biasa ini. Serta saya mengajak seluruh masyarakat Bangkalan untuk mengisi pembangunan di Kabupaten Bangkalan sesuai dengan tuntunan Rosulullah SAW, agar terus memperkuat keimanan dan ketaqwaan kita kepada Allah
“, pungkasnya. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga
Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH
Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103
Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak
BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:25 WIB

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga

Rabu, 21 Januari 2026 - 22:40 WIB

Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:29 WIB

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:51 WIB

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:43 WIB

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Berita Terbaru

Caption: realisasi program perbaikan RTLH ditandai dengan penyerahan secara simbolis Bupati Sumenep kepada warga penerima manfaat di Desa Gelugur, (sumber foto. Media Center Sumenep).

Daerah

Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH

Rabu, 21 Jan 2026 - 22:40 WIB

Caption: Jakfar Sodiq kuasa hukum Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, pose di depan Gedung Mahkamah Konstitusi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Isu Bupati Sampang Diperiksa Kejati Dipastikan Hoaks

Rabu, 21 Jan 2026 - 19:59 WIB

Caption: anggota kepolisian hendak mengevakuasi tengkorak manusia yang ditemukan di Dusun Gayam Desa Tambaan Camplong, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia

Rabu, 21 Jan 2026 - 17:11 WIB