Kecelakaan Avanza Lawan Truk, Dua Orang Tewas

- Jurnalis

Rabu, 8 Mei 2019 - 07:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tampak warga memadati lokasi kecelakaan dan warga setempat membantu mengevakuasi korban.

Tampak warga memadati lokasi kecelakaan dan warga setempat membantu mengevakuasi korban.

Bangkalan, (regamedianews.com) – Telah terjadi kecelakaan lalu lintas di Jl. raya Desa Ko’ol, Kecamatan Klampis, Kabupaten Bangkalan, Selasa (07/05/2019) sekitar pukul 15.30 wib.

Kecelakaan melibatkan R4 Toyota Avanza Nopol M-1786-NF yang dikendarai oleh Moh. Holil, (45) asal DesaTlangoh Kecamatan Tanjung Bumi Bangkalan, adu jotos dengan kendaraan R6 Mitsubishi truk nopol M-9984-NA yang dikemudikan oleh Slamet (44) asal Desa Ketapang Laok, Kecamatan Ketapang, Kabupaten Sampang.

Kasat Lantas Polres Bangkalan AKP Danu Anindito mengatakan, pengemudi R4 Toyota Avanza Nopol M – 1786 – NF atas nama Moh. Holil mengalami Luka Berat. Sedangkan penumpang Avanza sebelah kiri Slamet juga mengalami luka berat.

Baca Juga :  BKPSDM Sampang: Data Kelulusan CPNS Akan di Umumkan

“Dan penumpang Avanza duduk di kursi tengah atas nama Tirasmi (45) asal Dusun Galis, Desa Jatra Timur, Kec. Banyuates meninggal dunia. Serta penumpang Avanza duduk di tengah atas nama Sani (79) juga meninggal dunia”, ujarnya.

Sementara R4 Toyota Avanza yang dikemudikan oleh Moh. Holil berjalan dari Utara ke Selatan, sesampainya di tempat kejadian perkara (TKP) berjalan terlalu ke kanan pada saat bersamaan, dari arah sebaliknya melintas R6 Mitsubishi truk dikemudikan oleh Slamet.

Baca Juga :  Todi: Pandemi Covid-19 Merupakan Musuh Yang Tak Terlihat

“Karena jaraknya terlalu dekat sehingga terjadilah kecelakaan, akibat dari kecelakaan tersebut pengemudi R4 Toyota Avanza dan 1 penumpang Slamet mengalami Luka Berat. serta 2 orang anak Tirasmi dan Sani meninggal dunia”, pungkasnya. (sfn/tk)

Berita Terkait

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia
Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar
Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang
Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan
DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja
Waspada Longsor Susulan, Puluhan Warga Sana Daya Pamekasan Mengungsi
Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri
Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 17:11 WIB

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:00 WIB

Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:58 WIB

Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang

Selasa, 20 Januari 2026 - 23:02 WIB

Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan

Senin, 19 Januari 2026 - 10:49 WIB

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono menyampaikan arahan kepada anggotanya, saat pimpin serah terima jabatan sejumlah perwira, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan

Senin, 26 Jan 2026 - 21:08 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, sampaikan sambutan dalam Musrenbang RKPD 2027 di Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas

Senin, 26 Jan 2026 - 17:28 WIB

Caption: prosesi pengukuhan pengurus Jurnalis Muda Pamekasan di area Monumen Arek Lancor, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat

Senin, 26 Jan 2026 - 08:29 WIB