Kecelakaan Avanza Lawan Truk, Dua Orang Tewas

- Jurnalis

Rabu, 8 Mei 2019 - 07:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tampak warga memadati lokasi kecelakaan dan warga setempat membantu mengevakuasi korban.

Tampak warga memadati lokasi kecelakaan dan warga setempat membantu mengevakuasi korban.

Bangkalan, (regamedianews.com) – Telah terjadi kecelakaan lalu lintas di Jl. raya Desa Ko’ol, Kecamatan Klampis, Kabupaten Bangkalan, Selasa (07/05/2019) sekitar pukul 15.30 wib.

Kecelakaan melibatkan R4 Toyota Avanza Nopol M-1786-NF yang dikendarai oleh Moh. Holil, (45) asal DesaTlangoh Kecamatan Tanjung Bumi Bangkalan, adu jotos dengan kendaraan R6 Mitsubishi truk nopol M-9984-NA yang dikemudikan oleh Slamet (44) asal Desa Ketapang Laok, Kecamatan Ketapang, Kabupaten Sampang.

Kasat Lantas Polres Bangkalan AKP Danu Anindito mengatakan, pengemudi R4 Toyota Avanza Nopol M – 1786 – NF atas nama Moh. Holil mengalami Luka Berat. Sedangkan penumpang Avanza sebelah kiri Slamet juga mengalami luka berat.

Baca Juga :  Brantas Q-net, Cak Toriq Ikut Turun Jalan Dukung Kapolres Lumajang

“Dan penumpang Avanza duduk di kursi tengah atas nama Tirasmi (45) asal Dusun Galis, Desa Jatra Timur, Kec. Banyuates meninggal dunia. Serta penumpang Avanza duduk di tengah atas nama Sani (79) juga meninggal dunia”, ujarnya.

Sementara R4 Toyota Avanza yang dikemudikan oleh Moh. Holil berjalan dari Utara ke Selatan, sesampainya di tempat kejadian perkara (TKP) berjalan terlalu ke kanan pada saat bersamaan, dari arah sebaliknya melintas R6 Mitsubishi truk dikemudikan oleh Slamet.

Baca Juga :  Mobil Dinas Kapolsek Karang Penang Terlibat Adu Jotos di Sampang

“Karena jaraknya terlalu dekat sehingga terjadilah kecelakaan, akibat dari kecelakaan tersebut pengemudi R4 Toyota Avanza dan 1 penumpang Slamet mengalami Luka Berat. serta 2 orang anak Tirasmi dan Sani meninggal dunia”, pungkasnya. (sfn/tk)

Berita Terkait

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia
Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar
Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang
Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan
DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja
Waspada Longsor Susulan, Puluhan Warga Sana Daya Pamekasan Mengungsi
Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri
Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 17:11 WIB

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia

Rabu, 21 Januari 2026 - 16:00 WIB

Seorang Kakek di Sampang Tewas Terbakar

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:58 WIB

Geger! Penemuan Tengkorak Manusia di Sampang

Selasa, 20 Januari 2026 - 23:02 WIB

Bersimbah Darah!, Pria Asal Pamekasan Jadi Korban Pembacokan di Bangkalan

Senin, 19 Januari 2026 - 10:49 WIB

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Berita Terbaru

Caption: tengah, Wakil Bupati Bangkalan Moh Fauzan Ja'far, hadir dalam kegiatan pemberian arahan kepada ASN Pendidikan, (sumber foto. laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Jan 2026 - 17:23 WIB

Caption: Plt Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang, Nur Alam, saat diwawancara awak media, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Kamis, 22 Jan 2026 - 10:09 WIB

Caption: Ketua Ikatan Wartawan Online Kabupaten Pamekasan, Dyah Heny Andrianty, (dok. Redaksi Rega Media).

Daerah

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Kamis, 22 Jan 2026 - 08:34 WIB