Kapolres Bangkalan Berikan Bingkisan Kepada Purnawirawan Polri

- Jurnalis

Selasa, 25 Juni 2019 - 20:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Secara simbolis keluarga besar kepolisian polres Bangkalan yang pensiun  menerima bingkisan sembako dari Kapolres Bangkalan yang diwakili Kabag Ops Polres Bangkalan, Kompol Nur Halim

Secara simbolis keluarga besar kepolisian polres Bangkalan yang pensiun menerima bingkisan sembako dari Kapolres Bangkalan yang diwakili Kabag Ops Polres Bangkalan, Kompol Nur Halim

Bangkalan, (regamedianews.com) – Menjelang peringatan Hari ulang tahun Bhayangkara ke 73, Kapolres Bangkalan beserta jajaran pejabat setempat menggelar anjangsana atau menyantuni purnawirawan Polri disejumlah wilayah di Kabupaten Bangkalan, Madura, Selasa (25/06/2019).

Salah satunya di Kecamatan Kamal, terdapat 6 Purnawirawan yang di sambangi anggota kepolisian Bangkalan yang di pimpin oleh Kabag Ops Kompol Nur Halim berserta Kapolsek Kamal AKP Abdul Kadir, mewakili Kapolres Bangkalan AKBP Boby Pa’ludin Tambunan.

Baca Juga :  Maju Pilkada 2024, Kiai Kholilurrahman Datangi DPC PBB Pamekasan

Kunjungan kepada Purnawirawan Polri tersebut merupakan bentuk kepedulian Kepolisian Resort Bangkalan setiap memperingati HUT Bhayangkara dengan memberikan bingkisan dari Kapolres Bangkalan.

“Program anjangsana ini merupakan salah satu kegiatan program dari Bapak Kapolres dengan peduli kepada keluarga besar kepolisian, khususnya yang ada di Bangkalan baik itu yang sudah purna ataupun yang sakit”, kata Kabag Ops Nur Halim kepada regamedianews.com.

Baca Juga :  Polres Sampang Musnahkan BB Hasil Operasi Pekat

Sementara itu, Slamet Hadi (72 th) sebagai pensiunan Polri tahun 1995 mengungkapkan, antusias dan bangga karena menurutnya program yang dicanangkan Kapolres tersebut baik sekali.

“Kami sangat bangga karna kepolisian masih memberikan kepedulian kepada purnawirawan Polri, mudah-mudahan di hari Bhayangkara ini kepolisian Republik Indonesia semakin profesional”, pungkasnya. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan
Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas
Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”
IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:37 WIB

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:49 WIB

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sampang AKBP Wibowo, didampingi Kasi Humas Ipda Agung Intama dan Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah

Jumat, 23 Jan 2026 - 16:06 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH.Kholilurrahman pose bersama pengusahan dan pihak BPJS Ketenagakerjaan di Pendopo Ronggosukowati, (dok. foto istimewa).

Daerah

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Jumat, 23 Jan 2026 - 13:37 WIB

Caption: pose dengan Bupati H.Slamet Junaidi, Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang Nor Alam tunjukkan SK, (sumber foto: Prokopim Pemkab Sampang).

Daerah

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Jan 2026 - 11:49 WIB