Legislatif Panggil Dinas PRKP Perihal Rusaknya Gedung Dinas Kominfo Bangkalan

- Jurnalis

Kamis, 4 Juli 2019 - 05:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Komisi C DPRD Bangkalan Suyitno

Ketua Komisi C DPRD Bangkalan Suyitno

Bangkalan, (regamedianews.com) – Menindak lanjuti rusaknya beberapa bagian Kantor Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Bangkalan, Komisi C DPRD Bangkalan melakukan pemanggilan kepada Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (PRKP), selaku pihak terkait, Rabu (03/07/2019) kemarin.

Ketua Komisi C DPRD Bangkalan Suyitno menyatakan, pemanggilan D
dinas terkait tersebut untuk dimintai keterangan perihal pembangunan kantor Diskominfo yang baru dibangun sudah terlihat ada kerusakan.

Baca juga Kepala DPRKP Sampang Ucapkan Selamat Atas Pelantikan Pasangan Jihad

“Dinas sudah melakukan langkah-langkah konkrit, semisal teguran satu dan teguran kedua, yang mana kemudian langsung dijawab oleh pelaksana dan menyatakan kesanggupan untuk memperbaiki dalam waktu 1 minggu ini”, ujarnya, Rabu (03/07).

Menurutnya, surat teguran itu keluar 1 juli dan kemarin sudah ada jawaban, dan pihaknya meberikan waktu sampai hari jumat untuk menyelesaikan perbaikan beberapa kerusakan bangunan baru tersebut.

Baca juga Gerak Cepat, Bupati Sampang Turunkan Sprint Beberapa Plt Kepala Dinas

“Jadi jawabannya baru tadi diterima, bahwa akan dilaksanakan jumat yang akan datang dan mungkin sabtunya tukang langsung kelapangan memperbaiki, itu pengakuan ketua pelaksananya tadi”, tambahnya.

Baca Juga :  Bidik Dugaan Kongkalikong DPRKPP Surabaya, LSM ARN Layangkan Surat Ke Inspektorat

Jadi legislatif dari Komisi C memberikan waktu jumat depan walaupun ada kesanggupan dari ketua pelaksana. “Dinas terkait tadi juga membawa foto kerusakan bagian bangunan tersebut dan kerusakannya tidak terlalu parah”, pungkasnya. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi
Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A
Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak
Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang
Jalan Raya Jrengik Sampang Terendam Banjir
Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo
Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025
BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 20:08 WIB

Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi

Rabu, 19 November 2025 - 18:48 WIB

Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Rabu, 19 November 2025 - 16:44 WIB

Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Rabu, 19 November 2025 - 11:40 WIB

Jalan Raya Jrengik Sampang Terendam Banjir

Rabu, 19 November 2025 - 09:28 WIB

Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo

Berita Terbaru

Caption: inisial AY tersangka kasus pencurian sepeda motor, digelandang ke ruang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Nyolong !, Pria Pangelen Sampang Berujung Masuk Bui

Kamis, 20 Nov 2025 - 18:18 WIB

Caption: Kajari Pamekasan menghancurkan barang bukti perkara pidana umum berupa belasan handphone, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kejari Pamekasan Musnahkan 41 BB Pidana Umum

Rabu, 19 Nov 2025 - 22:22 WIB

Caption: Wakil Bupati Bangkalan Fauzan Ja'far, (dok. regamedianews).

Daerah

Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Rabu, 19 Nov 2025 - 18:48 WIB

Caption: ilustrasi Gemini AI, sepasang suami istri saat menjalani sidang perceraian di Pengdilan Agama, (dok. regamedianews).

Daerah

Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Rabu, 19 Nov 2025 - 16:44 WIB