Top, Kelompok KKN 85 UTM Bangun Gapura di Desa Kesek

- Jurnalis

Kamis, 18 Juli 2019 - 16:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KKN kelompok 85 UTM saat bekerja membuat gapura.

KKN kelompok 85 UTM saat bekerja membuat gapura.

Bangkalan, (regamedianews.com)-, Kreatifitas para mahasiswa dari Universitas Trunojoyo Bangkalan Madura ini patut diacungi jempol, berbagai kegiatan yang dilakukan bersama masyarakat saat ini benar-benar dirasakan manfaatnya, seperti yang dilakukan KKN kelompok 85.

Bersama warga Desa Kesek sedang para mahasiswa semester akhir itu terus bergotong royong untuk membangun gapura desa, Rabu (18/7/2019).

Baca juga KKN 18 UTM Ciptakan Kripik Singkong Asli Pocong

Meski bahan yang dipakai hanyalah bambu, namun nilai seni yang terpancar didalamnya amatlah sangat bisa menambah keindahan tersendiri didesa itu. Hal tersebut sebagaimana yang dikatakan oleh warga Desa Kesek bernama Mulyadi.

Baca Juga :  Lagi, Satu Jema'ah Haji Asal Pamekasan Meninggal Dunia di Mekkah

Menurut Mulyadi, dalam pembuatan itu dirinya bersama warga akan turut serta dan bekerja secara gotong royong bersama.

Baca juga KKN 10 UTM Temukan Surga Tersembunyi Di Perbatasan

“Saya akan hadir, dan saya akan membawa makanan yang mungkin bisa sedikit membantu anak-anak KKN 85”, ujar Mulyadi salah satu warga Desa Kesek dengan penuh semangat.

Baca Juga :  Terkesan Tak Disiplin Ikuti Anjuran Pemerintah, Tim Gugus Tugas Bangkalan Khawatir Penyebaran Covid-19 Terus Meningkat

Koordinator lapangan KKN 85 Mohammad Ravel Qhadafi mengatakan, pembuatan gapura tersebut untuk memberi identitas desa dan sekaligus pembatas Desa Kesek dan Desa Panglong.

Selain kegiatan tersebut KKN Kelompok 85 juga sering melakukan sosialisasi terutama dengan hal yang menyangkut potensi desa yang ada di Desa Kesek. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Selasa, 27 Januari 2026 - 22:36 WIB

Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Karang Penang bersama warga berada di lokasi ditemukannya jenazah nenek di waduk Desa Tlambah, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Sempat Hilang, Seorang Nenek di Sampang Ditemukan Tewas

Kamis, 29 Jan 2026 - 09:19 WIB

Caption: Petugas Perum Bulog Cabang Madura dan Dinas Perdagangan Sumenep, sosialisasi dan pengawasan langsung ke pasar, (dok. Kurdi Rega Media).

Ekonomi

Bulog Madura Siap Gelontorkan Minyakita di Pasar Rakyat

Rabu, 28 Jan 2026 - 17:07 WIB