Top, Kelompok KKN 85 UTM Bangun Gapura di Desa Kesek

- Jurnalis

Kamis, 18 Juli 2019 - 16:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KKN kelompok 85 UTM saat bekerja membuat gapura.

KKN kelompok 85 UTM saat bekerja membuat gapura.

Bangkalan, (regamedianews.com)-, Kreatifitas para mahasiswa dari Universitas Trunojoyo Bangkalan Madura ini patut diacungi jempol, berbagai kegiatan yang dilakukan bersama masyarakat saat ini benar-benar dirasakan manfaatnya, seperti yang dilakukan KKN kelompok 85.

Bersama warga Desa Kesek sedang para mahasiswa semester akhir itu terus bergotong royong untuk membangun gapura desa, Rabu (18/7/2019).

Baca juga KKN 18 UTM Ciptakan Kripik Singkong Asli Pocong

Meski bahan yang dipakai hanyalah bambu, namun nilai seni yang terpancar didalamnya amatlah sangat bisa menambah keindahan tersendiri didesa itu. Hal tersebut sebagaimana yang dikatakan oleh warga Desa Kesek bernama Mulyadi.

Baca Juga :  Disabilitas Bisa Buat SIM, Polantas Sampang Terapkan Pelayanan Khusus

Menurut Mulyadi, dalam pembuatan itu dirinya bersama warga akan turut serta dan bekerja secara gotong royong bersama.

Baca juga KKN 10 UTM Temukan Surga Tersembunyi Di Perbatasan

“Saya akan hadir, dan saya akan membawa makanan yang mungkin bisa sedikit membantu anak-anak KKN 85”, ujar Mulyadi salah satu warga Desa Kesek dengan penuh semangat.

Baca Juga :  Waspada Virus Corona, Dinkes Sampang; "Masyarakat Jangan Panik"

Koordinator lapangan KKN 85 Mohammad Ravel Qhadafi mengatakan, pembuatan gapura tersebut untuk memberi identitas desa dan sekaligus pembatas Desa Kesek dan Desa Panglong.

Selain kegiatan tersebut KKN Kelompok 85 juga sering melakukan sosialisasi terutama dengan hal yang menyangkut potensi desa yang ada di Desa Kesek. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Berita Terbaru

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Pencurian Dominasi Kriminalitas di Sumenep

Selasa, 6 Jan 2026 - 16:07 WIB

Caption: Sekretaris Satgas MBG Kabupaten Sampang, Sudarmanta, saat diwawancara awak media, (dok. foto istimewa).

Daerah

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Jan 2026 - 14:04 WIB

Caption: Komisi II DPRD Pamekasan saat sidak Sentra Batik Kalampar yang mangkrak, (dok. Kurdi, Rega Media).

Daerah

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Selasa, 6 Jan 2026 - 08:52 WIB

Caption: Kasi Humas Polres Bangkalan Ipda Agung Intama, dampingi Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi saat diwawancara awak media, (dok. Syafin, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polres Bangkalan Amankan Pelaku Penganiayaan Pasutri di Galis

Senin, 5 Jan 2026 - 23:12 WIB