MWC NU Robatal Gelar Peletakan Batu Pertama Pembangunan BMT NU

- Jurnalis

Kamis, 25 Juli 2019 - 09:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Para tokoh beserta ulama kecamatan Robatal saat acara peletakan

Para tokoh beserta ulama kecamatan Robatal saat acara peletakan

Sampang, (regamedianews.com) – Keluarga besar Nahdliyyin dikecamatan Robatal sebentar lagi akan memiliki wadah perekonomian, hal itu dibuktikan dengan akan dibangunnya Baitul Mal Wa Tamwil (BMT) atau pusat pengelolaan keuangan Nahdlatul Ulama (NU) di Kecamatan Robatal

Hal itu dibuktikan dengan pelaksanaan peletakan batu pertama pembangunan Gedung BMT NU yang dilakukan pada Kamis (25/7/19) pagi. Berdasarkan pantauan dilapangan BMT NU ditempatkan di sebelah timur Polsek Robatal.

Baca Juga :  Manfaatkan Genangan Banjir di Persawahan, Warga Desa Pasuruan Pati Adakan Festival Lomba Perahu Rakyat

Hadir dalam acara tersebut Forkopimcam kecamatan Robatal, seluruh ketua ranting NU se-Kecamatan Robatal dan para ulama sepuh NU Kecamatan setempat.

“Iya hari ini kita akan meletakan batu pertama untuk pembangunan gedung BMT NU Kecamatan Robatal”, ujar Ust.Solehodin Ketua MWC NU Kecamatan Robatal kepada regamedianews.com.

Baca Juga :  Pedagang Minta Pemkab Bangkalan Segera Pulihkan Ekonomi Pasar Tanah Merah

Menurutnya, adanya BMT NU itu diharapkan dapat memacu roda perekonomian warga NU di kecamatan Robatal. “Kita harapkan kedepan roda perekonomian warga NU terutama di Kecamatan Robatal bisa berkembang”, imbuhnya.

Untuk sekedar diketahui, lahan untuk pembangunan gedung tersebut telah di kontrak selama 20 tahun kedepan guna memberikan pelayanan perbankan syariah dikecamatan Robatal. (adi/md)

Berita Terkait

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Berita Terbaru

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB

Caption: Juhari diwawancara awak media, usai dilantik sebagai anggota DPRD Sampang Fraksi Partai NasDem, (dok. Harry Rega Media).

Politik

Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:28 WIB

Caption: dua spesialis pencurian sepeda motor inisial S dan AS, digelandang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Rabu, 7 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB