Ini Isi Surat Didalam Kardus Bayi Yang Dibuang

- Jurnalis

Jumat, 9 Agustus 2019 - 12:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Terdapat surat di sanding bayi perempuan yang dibuang dan ditemukan warga Ranuyoso, Lumajang.

Terdapat surat di sanding bayi perempuan yang dibuang dan ditemukan warga Ranuyoso, Lumajang.

Lumajang, (regamedianews.com) – Sosok bayi perempuan yang ditemukan Sakor, warga Ranuyoso, Lumajang, menjadi PR baru bagi pihak kepolisian setempat, untuk mengungkap siapa orang tua dari bayi malang tersebut.

Bayi berjenis kelamin perempuan yang ditemukan Sakor diteras rumahnya dengan terbungkus kardus terdapat surat yang berisi pesan dari orang tua bayi. Isi suratnya berbunyi:

“Siapapun yang punya rumah ini, ambilah anak saya ini, saya iklas buat mbak, tolong ya jangan bilang-bilang kalau ada orang buang anak ini. Karena aku kabur dari rumah sakit Banyuwangi. Karena anak saya mau dijual sama suami saya.

Baca Juga :  Dituntut Keadilan Simpatisan HRS, Polres Bangkalan Memilih Bisu

“Aku takut kalau dijual. Bilang kalau ada orang tanyak – mbak dikasik, sodara mbak sampai kapanpun. Anak ini akan jadi anak kalian, aku iklas. Anak ini bukan anak haram lo mbak. Aku terpaksa karena aku takut anak saya dijual”.

Baca Juga :  Kemenag Sampang Tak Tarik Buku Pelajaran Menyimpang

“Tadi pagi saya melahirkan hari Kamis jam 9, aku gak kuat bawak anakku kemana-mana. Aku kasik mbak aja. Kalau dia sudah besar, jangan bilang kalau dia dikasik ya mbak. Saya Fitri”. (har)

Berita Terkait

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Sempat Hilang, Seorang Nenek di Sampang Ditemukan Tewas
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Teridentifikasi, Teka-Teki Kerangka Manusia di Sampang Terungkap
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Kamis, 29 Januari 2026 - 09:19 WIB

Sempat Hilang, Seorang Nenek di Sampang Ditemukan Tewas

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:17 WIB

MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Karang Penang bersama warga berada di lokasi ditemukannya jenazah nenek di waduk Desa Tlambah, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Sempat Hilang, Seorang Nenek di Sampang Ditemukan Tewas

Kamis, 29 Jan 2026 - 09:19 WIB