Top!!!, MTs Azharul Ulum Gunung Rancak Juara Gerak Jalan Tingkat Kabupaten

- Jurnalis

Jumat, 9 Agustus 2019 - 12:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siswi MTs Azharul Ulum saat gerak jalan

Siswi MTs Azharul Ulum saat gerak jalan

Sampang, (regamedianews.com) – Menjelang Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) ke-74 berbagai macam lomba digelar ditanah air, termasuk di Kabupaten Sampang.

Salah satunya lomba rutin, yakni gerak jalan yang diikuti oleh berbagai kalangan termasuk sekolah. Pesertanyapun dari berbagai daerah yang tersebar di seluruh kabupaten Sampang.

Mereka yang terbaik akan menjadi juara dan mendapatkan penghargaan, seperti Madrasah Tsanawiyah (MTs) Azharul Ulum Gunung Rancak ini misalnya.

Baca Juga :  Terpapar Covid-19, Bupati Situbondo Meninggal Dunia

Regu sekolah putri dengan nomor 06 ini berhasil menjadi juara 1, setelah melalui proses penilaian dari dewan juri yang ada.

Menanggapi hal tersebut Mat Zahrah, bagian kesiswaan MTs Azharul Ulum merasa sangat senang dan mengapreasiasi secara positif hasil tersebut.

“Alhamdulillah MTs Azharul Ulum ikut berpartisipasi dalam memperingati HUT Republik Indonesia yang ke 74 di tingkat Kabupaten Sampang dan bisa menjadi juara”, ujarnya, Jumat (9/8/2019).

Baca Juga :  BPJS Ketenagakerjaan Madura Sosialisasi Program Jamsostek Untuk Sampang - Bangkalan

Dirinyapun berterima kasih kepada semua pihak yang ada disekolah itu, karena bisa ikut berpartisipasi.

“Terimakasih untuk anak-anak kami dan guru di Azharul Ulum, mudah-mudahan tahun depan bisa ikut berpartisipasi lagi, ikut marayakan HUT Republik Indonesia”, tutupnya. (mud/har)

Berita Terkait

Bukan Sekadar Seremonial, Tasyakuran Syaikhona Kholil Bakar Spirit Kebangsaan
Teladani Rato Ebhu, Pemkab Sampang Perkuat Fondasi Peradaban
Lapas Narkotika Pamekasan Sulap Rindu Jadi Karya Literasi
Caca Tiktoker Liburan Ke Bali Bersama Seseorang Diduga Mirip Vicky Prasetyo
Sampang Meriah!, Dua Inovasi Hadir di Panggung Budaya Madura
Mahasiswa UTM Gelar Sosialisasi “Stop Bullying dan Tindak Kekerasan di Era Digital” di SMA Negeri 4 Bangkalan
Bupati Sampang Hadirkan Senyum 1.500 Anak Yatim
Festival Drumband di Gagah Dreampark Angkat Potensi Pariwisata Desa

Berita Terkait

Senin, 29 Desember 2025 - 21:13 WIB

Bukan Sekadar Seremonial, Tasyakuran Syaikhona Kholil Bakar Spirit Kebangsaan

Selasa, 23 Desember 2025 - 16:26 WIB

Teladani Rato Ebhu, Pemkab Sampang Perkuat Fondasi Peradaban

Selasa, 23 Desember 2025 - 14:04 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Sulap Rindu Jadi Karya Literasi

Kamis, 18 Desember 2025 - 20:07 WIB

Caca Tiktoker Liburan Ke Bali Bersama Seseorang Diduga Mirip Vicky Prasetyo

Jumat, 12 Desember 2025 - 23:15 WIB

Sampang Meriah!, Dua Inovasi Hadir di Panggung Budaya Madura

Berita Terbaru

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB