Pengusaha Daur Ulang Limbah Plastik di Purwakarta Perlu Perhatian Pemerintah

- Jurnalis

Senin, 12 Agustus 2019 - 18:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Vicky Herlian Sopian, pengusaha daur ulang plastik asal Purwakarta.

Vicky Herlian Sopian, pengusaha daur ulang plastik asal Purwakarta.

Purwakarta, (regamedianews.com) – Usaha mendaur ulang limbah sampah botol plastik (anorganik) erat sekali kaitannya dengan lingkungan. Masyarakat bisa memilah sampah plastiknya dirumah lalu dikumpulkan untuk dijual kepada kami untuk didaur ulang.

Hal tersebut dikatakan Vicky Herlian Sopian pengusaha daur ulang plastik saat ditemui dirumahnya, Kampung Cipeuteuy RT 06/02, Desa Cilegong, Kecamatan Jatiluhur, Kabupaten Purwakarta, Senin (12/8/2019).

“Dalam sehari, kami bisa menampung sekitar 700-800 Kg limbah plastik. Harga perkilo limbah plastik bervariasi mulai dari Rp.5000-5500, tergantung dari jenis plastiknya, kami menerima limbah sampah tersebut dari warga juga pengepul”, jelas Vicky.

Baca Juga :  Sejumlah Ruas Jalan di Kota Bandung Kembali Ditutup

Dikataknnya, usaha daur ulangnya sudah bisa mempekerjakan warga yang menganggur. “Alhamdulillah saya sudah bisa mempekerjakan 7 orang warga yang menganggur”, kata Vicky.

Untuk bisa lebih banyak menampung limbah plastik dan lebih banyak mempekerjakan warga, dirinya harus menambah lagi modal, karena selama ini modalnya terbatas.

Baca Juga :  Warga Berbaur, Bangun Ruang Guru Sasaran TMMD Sampang

Vicky berharap, ada perhatian pemerintah untuk membantu permasalahan modal yang dihadapinya. “Saya ingin pemerintah lebih memperhatikan usahanya, karena usaha ini erat kaitannya juga dampak lingkungan, semakin banyak limbah yang tertampung, semakin sedikit limbah sampah yang terbuang percuma”, tandasnya. (agil)

Berita Terkait

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7
Buntut Kasus RS Nindhita, DPRD Sampang Didemo
MUI Sampang Imbau Masyarakat: Tahun Baru Tanpa Euforia

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Selasa, 30 Desember 2025 - 10:39 WIB

Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Berita Terbaru

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: dua pelaku curanmor inisial AA dan ZA tengah diperiksa penyidik Satreskrim, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Dua Bandit Motor Asal Camplong Berhasil Diringkus

Kamis, 1 Jan 2026 - 08:08 WIB