Plt Walikota Blitar: Berkah Kemerdekaan RI, Menjadi Tanggung Jawab Generasi Muda

- Jurnalis

Sabtu, 17 Agustus 2019 - 17:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Plt Walikota Blitar Pimpin Upacara HUT Kemerdekaan Republik Indonesia Ke - 74.

Plt Walikota Blitar Pimpin Upacara HUT Kemerdekaan Republik Indonesia Ke - 74.

Blitar, (regamedianews.com) – SDM Unggul Indonesia Maju sebagai momen yang paling baik dalam memperingati HUT Kemerdekaan RI Ke 74 di peradaban generasi muda, generasi milenial saat ini. Diera sekarang, banyak tantangan global yang harus dihadapi dan harus optimis bahwa Indonesia mampu dan bisa.

“Melalui tema SDM Unggul Indonesia Maju, semoga bisa terwujud, karena sinergitas pemerintah dan masyarakat bisa membaur menjadi satu, agar menjadi sebuah kekuatan yang besar dalam menyambut peringatan Upacara HUT Ke-74 RI”, kata Plt Walikota Blitar Santoso usai upacara di Aloon-aloon Kota Blitar, Sabtu (17/08/2019).

Baca Juga :  Pemkab Sampang Kebut Rencana Relokasi RSUD dr.Mohammad Zyn

Ditambahkannya, semangat dari masyarakat dalam menyambut HUT Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-74 kali ini sangat luar biasa. Disaat masyarakat tengah diuji ketangguhannya terutama dalam mempertahankan Pancasila dan keutuhan NKRI.

“Alhamdulillah sampai sekarang,masyarakat masih tetap tangguh, siapun yang akan merubah dasar negara Republik Indonesia, tentunya akan berhadapan langsung dengan masyarakat yang semua siap bahu-membahu untuk menjaga dan mempertahankan Pancasila sebagai dasar Negara Republik Indonesia”, tutupnya.

Baca Juga :  Pemdes Gunung Rancak Cairkan BLT DD Tahap 3, Penerima Berterima Kasih Merasa Terbantu

Sekedar di ketahui, upacara gabungan peringatan HUT RI Ke-74 yang berjalan dengan khidmat, dipimpin langsung Plt Walikota Blitar Santoso dan dihadiri Bupati Blitar Rijanto, Wakil Bupati Blitar Marhaenis Urip Widodo, Wakil Ketua DPRD Kota Blitar Totok Sugiarto, Ketua DPRD Kabupaten Blitar Suwito Saren Satoto dan jajaran pejabat Forkopimda baik dari lingkup Pemkab Blitar. (Mst/Hms/Adv)

Berita Terkait

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Berita Terbaru