Satlantas Polres Sampang Bakal Lakukan Razia Kendaraan

- Jurnalis

Selasa, 27 Agustus 2019 - 08:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kasat Lantas Polres Sampang AKP. Anita Kursi (tengah) pose bersama dengan Polwan Polres Sampang.

Kasat Lantas Polres Sampang AKP. Anita Kursi (tengah) pose bersama dengan Polwan Polres Sampang.

Sampang, (regamedianews.com) – Akan dilakukan razia kendaraan bermotor secara serentak di seluruh Indonesia, salah satunya di Kabupaten Sampang dengan sandi Operasi Patuh Semeru 2019.

“Razia bakal dilakukan mulai tanggal 29 Agustus sampai dengan 11 September 2019”, ujar Kapolres Sampang AKBP Budhi Wardiman melalui Kasat Lantas Polres Sampang AKP Anita Kurdi, Selasa (27/8).

Anita juga mengatakan, razia kali ini tidak hanya difokuskan pada pengendara Roda Dua (R2), melainkan juga pengendara Roda Empat (R4). Ada beberapa sasaran prioritas pelanggaran lalu lintas dalam operasi patuh semeru 2019.

“Diantaranya, yakni pengendara motor yang tidak menggunakan helm, pengendara ranmor R4 yang tidak menggunakan safety belt, pengemudi ranmor yang melebihi batas kecepatan”, kata Anita, kepada regamedianews.com.

Baca Juga :  Cegah Penyebaran Covid-19, Pemdes Jrangoan Ciptakan Chamber Antiseptik Khusus Pengendara Motor

Selain itu, lanjut Anita, prioritas pelanggaran juga pada pengemudi ranmor yang dibawah pengaruh alkohol atau narkoba, pengendara ranmor yang dibawah umur, menggunakan Hp saat mengemudikan kendaraan, pengemudi melawan arus dan kelengkapan surat kendaraan.

“Dihimbau kepada seluruh pengendara R2 mapun R4 agar selalu mematuhi peraturan berlalu lintas”, pungkas wanita yang pernah bertugas di Mapolres Pamekasan ini. (adi/har)

Berita Terkait

Pemkab Bangkalan Siap Reformasi Pajak dan Restribusi Daerah
Polres Pamekasan Dalami Pembunuhan Pria Sokobanah
Polantas Sampang Beri Tips Berkendara Aman Saat Hujan
Pelaku Pembakaran Jasad Pria di Pamekasan Terungkap
Dua Buronan Kasus Pembacokan Petugas SPBU Camplong Tak Kunjung Ditangkap
Sopir Ambulance dan Satpam RSUD Syamrabu Bangkalan Ditangkap Polisi
Wabup Bangkalan Dorong Transformasi Pengadaan Barjas Lewat e-Katalog 6.0
RS Kusuma Hospital Pamekasan Dituding Tak Berempati

Berita Terkait

Sabtu, 8 November 2025 - 13:01 WIB

Pemkab Bangkalan Siap Reformasi Pajak dan Restribusi Daerah

Sabtu, 8 November 2025 - 10:24 WIB

Polres Pamekasan Dalami Pembunuhan Pria Sokobanah

Sabtu, 8 November 2025 - 08:18 WIB

Polantas Sampang Beri Tips Berkendara Aman Saat Hujan

Jumat, 7 November 2025 - 22:17 WIB

Pelaku Pembakaran Jasad Pria di Pamekasan Terungkap

Jumat, 7 November 2025 - 15:05 WIB

Dua Buronan Kasus Pembacokan Petugas SPBU Camplong Tak Kunjung Ditangkap

Berita Terbaru

Caption: konferensi pers, Kasat Reskrim Polres Pamekasan ungkap kasus pembunuhan pria dengan cara dibacok dan dibakar, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polres Pamekasan Dalami Pembunuhan Pria Sokobanah

Sabtu, 8 Nov 2025 - 10:24 WIB

Caption: Kasat Lantas Polres Sampang AKP Sigit Ekan Sahudi, saat memberikan imbauan kepada pengendara sepeda motor, (dok. Polantas Sampang).

Daerah

Polantas Sampang Beri Tips Berkendara Aman Saat Hujan

Sabtu, 8 Nov 2025 - 08:18 WIB

Caption: konferensi pers, Kasat Reskrim Polres Pamekasan ungkap kasus pembunuhan pria dengan cara dibacok dan dibakar, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Pelaku Pembakaran Jasad Pria di Pamekasan Terungkap

Jumat, 7 Nov 2025 - 22:17 WIB