Pakai Motor Bodong, Pelajar SMP Kena Razia Tim Cobra

- Jurnalis

Senin, 30 September 2019 - 23:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Lumajang (AKBP. M. Arsal Sahban) bersama Tim Cobra berhasil jaring pelajar SMP yang menggunakan motor bodong saar razia door to door.

Kapolres Lumajang (AKBP. M. Arsal Sahban) bersama Tim Cobra berhasil jaring pelajar SMP yang menggunakan motor bodong saar razia door to door.

Lumajang, (regamedianews.com) – Saat melakukan operasi motor bodong Door To door di Desa Pajarakan, Sabtu (28/9/19) kemarin, Tim Cobra Polres Lumajang tidak hanya memeriksa kendaraan yang di dalam rumah juga melainkan kendaraan yang sedang digunakan aktivitas oleh warga.

Saat melakukan pemeriksaan, Tim Cobra menghentikan seorang pelajar yang masih duduk dibangku SMP kelas 3. Ternyata saat diperiksa, kendaraan yang digunakannya adalah motor bodong.

Baca Juga :  Minggu Ceria, KKN 43 UTM JJS Bersama Warga

“Kalau dilihat sekilas mana mungkin seorang pelajar menjadi pelaku kriminalitas”, ujar Kapolres Lumajang AKBP Muhammad Arsal Sahban, Senin (30/9).

Tetapi, sudah jelas bahwa motor bodong yang digunakan adalah hasil kejahatan karena nomor mesin dan nomor rangkanya sudah dirusak serta tidak dapat menunjukan surat-surat kendaraannya.

“Banyak dari masyarakat yang tidak memiliki profil kejahatan, namun menggunakan motor hasil kejahatan. Jika hal ini tidak dihentikan, maka rantai curanmor dan begal tidak akan ada habisnya”, tandas Arsal.

Baca Juga :  "Parade & Kirab Kebangsaan" Personel Marching Band Kesurupan

Karena, lanjut Arsal, peminat motor bodong tinggi maka suplai kendaraan dari hasil kejahatan akan tinggi pula. “Untuk itu saya akan galakkan operasi motor bodong door to door untuk memutus mata rantai begal dan curanmor”, tegasnya. (har)

Berita Terkait

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward
Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara
Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun
Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang
Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus
Pencurian Dominasi Kriminalitas di Sumenep
Polres Bangkalan Amankan Pelaku Penganiayaan Pasutri di Galis
Aktor 23 TKP Pencurian Motor di Sampang-Bangkalan Tertangkap

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 18:40 WIB

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Senin, 12 Januari 2026 - 21:04 WIB

Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara

Minggu, 11 Januari 2026 - 21:49 WIB

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:27 WIB

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Januari 2026 - 08:08 WIB

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Berita Terbaru

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB