Tahapan Pilkades di Sampang Tengah Berlangsung, P2KD Izin Mengundurkan Diri

- Jurnalis

Rabu, 23 Oktober 2019 - 16:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekretaris Daerah Kabupaten Sampang (Yuliadi Setiawan).

Sekretaris Daerah Kabupaten Sampang (Yuliadi Setiawan).

Sampang, (regamedianews.com) – Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak 2019 sudah tinggal menghitung hari. Namun, ditengah tahapan berlangsung, seorang Panitia Pemilihan Kepala Desa (P2KD) di Desa Labuhan, Kecamatan Sreseh, Kabupaten Sampang, izin mengundurkan diri P2KD-nya.

Sekretaris Daerah Kabupaten Sampang Yuliadi Setiawan mengatakan, pihaknya membenarkan ada Ketua P2KD Desa Labuhan atas nama Marzuki, izin mengundurkan diri dengan alasan kehadiranannya di P2KD hanya sebagai ketidak kondusifnya P2KD di Desa tersebut.

Baca Juga :  Dua Tahanan Diduga Dianiaya Oknum Polsek Galis

“Mungkin ini hanya ada miss komunikasi saja. Tapi, kami akan tetap turun ke bawah untuk mencari solusi, apakah ini ada bola liar dari luar yang dilakukan oleh orang yang tidak bertanggung jawab. Dan Marzuki ini masih mengajukan saja karena menganggap kehadirannya di P2KD sebagai ujung ketidak kondusifnya intelnal P2KD”, kata Yuliadi Setiawan, Rabu (23/10/2019).

Baca Juga :  Baru Pertama Kali, Produksi Garam di Sampang Mencapai 450 Ribu Ton

Lebih lanjut Yuliadi Setiawan mengatakan, meskipun P2KD semuanya mundur. Tapi, masih tetap ada jalan keluarnya sesuai Perbup.

“Jika semuanya P2KD itu mundur, maka Badan Permusyawaratan Desa (BPD) membentuk kembali P2KD baru, dan jika tidak dilakukan oleh P2KD maka tetap diambil alih oleh tim Kabupaten”, pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terbaru

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB