Plt Wali Kota Blitar Berikan Bantuan Kepada Penyadang Disabilitas

- Jurnalis

Rabu, 4 Desember 2019 - 02:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Plt Walikota Blitar (Santoso) saat Memberikan bantuan alat kepada penyandang desabilitas.

Plt Walikota Blitar (Santoso) saat Memberikan bantuan alat kepada penyandang desabilitas.

Blitar Kota, (regamedianews.com) – Plt Walikota Blitar Santoso memberikan bantuan kepada penyandang Disabilitas pada saat Memperingati Hari Disabilitas (HD) tahun 2019, berupa kursi roda, alat bantu dengar, tongkat, dan alat peraga lainnya, Selasa (03/12/2019).

“Bantuan ini dimaksud sebagai bentuk kepedulian dari pemerintah daerah kepada para penyandang disabilitas di Kota Blitar”, tutur Plt Walikota Santoso kepada Regamedianews.com, usai membuka acara HDI di Balaikota Koesomo Wicitra.

Baca Juga :  Putra Terbaik Bangkalan, Kiki Peraih Medali Emas Sea Game 2019 Diarak Warga

Santoso juga menyampaikan, pasca dibangunnya Autis Centre sudah banyak menjadikan rujukan dari daerah-daerah lain. Sebab, sambungnya, dari sisi silabus kurikulum dalam proses pembelajaran anak-anak yang mengalami autis. Karena itu, Kota Blitar diplot layak dijadikan rujukan pengurusan orang autis dan atau disabilitas. 

“Peringatan Hari Disabilitas Internasional pada tanggal 3 Desember ini, khususnya para penyandang disabilitas merasa menjadi salah satu bagian dari warga Kota Blitar yang tercinta ini”, papar mantan Sekda Kota Blitar ini.

Baca Juga :  Ringankan Beban Masyarakat, Ketua DPRD Bangkalan Salurkan Bantuan Ditengah Pandemi Covid-19

Lebih lanjut Santoso menghimbau seluruh elemen masyarakat Kota Blitar, menghormati dan menempatkan kaum disabilitas Kota Blitar karna sebagai makhluk sosial yang memiliki derajad kemanusiaan yang sama. “Tidak membeda-bedakan dengan manusia pada umumnya”, pungkas Samtoso. (Mst/Hms/adv)

Berita Terkait

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB