Seorang Nenek di Sampang Tewas Tercebur Sumur

- Jurnalis

Senin, 6 Januari 2020 - 19:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Terlihat warga mengerumuni jenazah usai dievakuasi.

Terlihat warga mengerumuni jenazah usai dievakuasi.

Sampang, (regamedianews.com) – Nasib na’as di alami seorang nenek bernama Asdiyah (75 th) asal warga Dusun Bangean, Desa Gunung Maddah, Kecamatan/Kabupaten Sampang, Madura, ditemukan keluarganya sudah tidak bernyawa didalam sumur, Senin (6/1/2020) sore.

Salah satu cucu menantu korban, Rofik mengatakan, diketahui korban terjatuh kedalam sumur saat hendak mengambil air. Namun sebelumnya, sejak pagi korban sudah tidak ada didalam rumah.

Baca Juga :  Jembatan Tanjakan Desa Somber Makan Korban

“Sejak pagi tadi, keluarga kami sudah mencarinya kemana-mana, tapi tak kunjung ketemu. Setelah sore harinya, kerabat kami mempunyai firasat buruk, melihat sumur dalam keadaan terbuka yang biasanya tertutup. Ketika dilihat, korban ada didalam sumur”, ujar Rofik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rofik juga mengungkapkan, korban ditemukan didalam sumur sekitar pukul 16.00 Wib dalam keadaan sudah tidak bernyawa. Spontan pihak keluarga meminta pertolongan kepada warga sekitar rumah korban.

Baca Juga :  Sigap, Kapolsek Robatal Turun Langsung Evakuasi Pohon Tumbang

“Saat itu juga, salah satu warga dan pihak keluarga bergegas masuk kedalam sumur, untuk mengevakuasi jasad korban dan ditandu kedalam rumah. Selang lama kemudian setelah jasad korban dievakuasi, baru datang dari pihak BPBD”, pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Warga Sampang dan Surabaya Meninggal Usai Dihantam Fuso
Pria Ditemukan Tewas Bersimbah Darah di Monumen Arek Lancor
Seorang Pria Ditemukan Tewas Terbakar di Pamekasan
Musim Hujan, Warga Sampang Diimbau Waspada Banjir
Remaja Sampang Tewas Tersambar Petir
Melintasi Sampang, Mobil Pickup Nyungsep Ke Laut
Desas Desus Kasus Pria Bersimbah Darah di Sampang
Geger !, Warga Sampang Temukan Pria Bersimbah Darah

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 13:48 WIB

Warga Sampang dan Surabaya Meninggal Usai Dihantam Fuso

Minggu, 9 November 2025 - 07:29 WIB

Pria Ditemukan Tewas Bersimbah Darah di Monumen Arek Lancor

Jumat, 7 November 2025 - 07:38 WIB

Seorang Pria Ditemukan Tewas Terbakar di Pamekasan

Kamis, 6 November 2025 - 18:31 WIB

Musim Hujan, Warga Sampang Diimbau Waspada Banjir

Rabu, 5 November 2025 - 20:36 WIB

Remaja Sampang Tewas Tersambar Petir

Berita Terbaru

Caption: tampak fisik bangunan proyek refitalisasi di SMK Negeri Model Gorontalo, (dok. regamedianews).

Daerah

Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban

Jumat, 14 Nov 2025 - 19:53 WIB

Caption: Kepala BPKPD Kabupaten Pamekasan Sahrul Munir, diwawancara awak media usai rapat evaluasi PAD dan ETPD, (dok. regamedianews).

Daerah

Akhir Tahun 2025, PAD Pamekasan Tembus 81,76%

Jumat, 14 Nov 2025 - 17:05 WIB

Caption: penandatanganan, usai Bupati Sampang melantik puluhan pejabat di Pendopo Trunojoyo, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

65 Pejabat Pemkab Sampang Dirotasi, Berikut Namanya !

Jumat, 14 Nov 2025 - 13:43 WIB

Caption: Kepala Dinas Koperasi Usaha Mikro Kecil Menengah dan Ketenagakerjaan Kabupaten Pamekasan, Muttaqin, (dok. regamedianews).

Daerah

KMP Pamekasan 100% Sudah Berbadan Hukum

Jumat, 14 Nov 2025 - 11:18 WIB