Bentuk Tim Khusus 3C, Polres Bangkalan Ringkus 10 Pelaku Kriminal

- Jurnalis

Jumat, 13 Maret 2020 - 18:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Konferensi pers;  beberapa pelaku kriminal di Bangkalan dihadiahi timah panas.

Konferensi pers; beberapa pelaku kriminal di Bangkalan dihadiahi timah panas.

Bangkalan, (regamedianews.com) – Satreskim Polres Bangkalan selama satu minggu berhasil meringkus 10 tersangka pelaku tindak pidana kasus 3C ( Curat, Curas dan Curanmor) diwilayah hukum Polres Bangkalan.

Salah satu aktor utama tindak pidana 3C tersebut berinisial FS (23) warga Kamal yang berhasil diberi hadiah timah panas dua kali oleh petugas, karena mencoba melawan petugas saat akan diamankan.

Kapolres Bangkalan, AKBP Rama Samtama Putra mengatakan, dalam seminggu terakhir Polres Bangkalan membentuk tim khusus penanganan kasus tindak pidana 3C.

“Team khusus 3C yang baru saja kami bentuk sekitar 1 minggu langsung bergerak cepat mengungkap 5 kasus dan
mengamankan 10 orang tersangka,” kata Rama saat rilis di Mapolres setempat, Jum’at (13/3/2020).

Pria kelahiran Sidoarjo itu juga meminta kepada DPO yang melarikan diri agar secepatnya menyerahkan diri kepada petugas, karena identitasnya sudah diketahui dan terus akan dilakukan pengejaran.

Baca Juga :  Soroti Dugaan Rekayasa Dana Bos, Barisan Pemuda Bangkalan Demo Kejari

Orang nomor satu di Polres Bangkalan itu juga mengimbau masyarakat Bangkalan untuk lebih berhati-hati dan waspada saat memarkir kendaraannya.

“Saya himbau agar para pelaku yang melarikandiri (DPO) segera menyerahkan diri, karena identitas sudah kita ketahui dan kepada warga Bangkalan,” terangnya.

“Kami juga mengimbau masyarakat agar juga lebih berhati-hati dalam memarkir kendaraannya, jangan parkir sembarangan dan usahakan pakai kunci ganda” pungkasnya. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Melanggar, Napi Lapas Pamekasan Dimutasi
Pelepasan Terduga Pelaku Sabu di Bangkalan ‘Disorot’
Skandal Kasus BUMD Bangkalan Makin Memanas
Polisi Ajak Warga Sokobanah Sampang Berantas Judi
Diduga Lepas Pelaku Sabu, Polres Bangkalan: Laporkan Propam
Penganiaya Kurir JNT Viral, Ternyata PNS Sampang
Polres Bangkalan Temukan Motor Warga Surabaya
Penganiaya Kurir Ekspedisi di Pamekasan Ditangkap

Berita Terkait

Rabu, 16 Juli 2025 - 12:18 WIB

Melanggar, Napi Lapas Pamekasan Dimutasi

Kamis, 10 Juli 2025 - 23:42 WIB

Pelepasan Terduga Pelaku Sabu di Bangkalan ‘Disorot’

Kamis, 10 Juli 2025 - 20:22 WIB

Skandal Kasus BUMD Bangkalan Makin Memanas

Kamis, 10 Juli 2025 - 18:50 WIB

Polisi Ajak Warga Sokobanah Sampang Berantas Judi

Rabu, 9 Juli 2025 - 14:06 WIB

Diduga Lepas Pelaku Sabu, Polres Bangkalan: Laporkan Propam

Berita Terbaru

Caption: anggota Polantas Sampang, memberikan sanksi tilang kepada pengendara R4 yang melanggar peraturan berlalulintas, (dok. Satlantas Polres Sampang).

Daerah

Hampir 100 Pengendara di Sampang ‘Kena Tilang’

Rabu, 16 Jul 2025 - 18:21 WIB

Caption: sejumlah narapidana Lapas Pamekasan dikawal ketat petugas lapas dan polisi, saat hendak dimutasi ke Lapas lain, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Melanggar, Napi Lapas Pamekasan Dimutasi

Rabu, 16 Jul 2025 - 12:18 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi tanda tangani komitmen mendukung investasi inklusif dan berkelanjutan, (dok. Prokopim Pemkab Sampang).

Daerah

Dongkrak Ekonomi Sampang Lewat Investasi

Rabu, 16 Jul 2025 - 10:28 WIB

Caption: Muhamad Sulistiyo, sosialisasikan bahaya narkoba kepada siswa baru SMKN 3 Pamekasan yang mengikuti kegiatan MPLS.

Daerah

Narkoba Menghancurkan Generasi Penerus Bangsa

Selasa, 15 Jul 2025 - 22:46 WIB

Caption: berlangsungnya sosialisasi P4GN kepada pelajar SMAN 3 Sampang saat MPLS, (dok. regamedianews).

Daerah

Pelajar Sampang Dicekoki Edukasi Tentang Narkoba

Selasa, 15 Jul 2025 - 20:35 WIB