Imbas Covid-19, Ujian Siswa Di Bandung Barat Menggunakan Video Conference (Google Hangouts)

- Jurnalis

Jumat, 3 April 2020 - 21:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ujian siswa dengan cara Video Conference (Google Hangouts).

Ujian siswa dengan cara Video Conference (Google Hangouts).

Bandung Barat, (regamedianews.com) – Akibat semakin mewabahnya Corona Virus Disease (Covid-19) yang bersifat pandemic, mendorong Pemerintah mengeluarkan berbagai kebijakan terutama bidang pendidikan.

Seperti diketahui, Surat Edaran Mendikbud No. 4 Tahun 2020 pada 4 Maret 2020 tentang Pelaksanaan Kebijakan Pendidikan dalam Masa Darurat Penyebaran Coronavirus Disease (Covid-19) dan Surat Edaran Bupati Bandung Barat Nomor 440/769-DISDIK, pada 26 Maret 2020, tentang kebijakan dalam Masa Darurat Pencegahan Penyebaran Covid-19.

Merupakan tindaklanjut dari Permendikbud No. 43 Tahun 2019 tentang Penyelenggaraan Ujian yang Diselenggarakan Satuan Pendidikan dan Ujian Nasional.

“Semuanya itu, ditujukan untuk keamanan dan kenyamanan siswa, guru, dan tenaga kependidikan di masa mewabahnya virus mematikan tersebut,” ujar Dadang A Sapardan Kepala Bidang Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Bandung Barat, saat dihubungi, Jumat (03/04/2020).

Oleh karena itu, Disdik dan Tim Pengembang Kurikulum Kabupaten Bandung Barat mengadakan rapat daring membahas hal-hal penting terkait proses belajar selama siswa di rumah.

“Ujian yang diselenggarakan satuan pendidikan, dan kelulusan siswa untuk kelas IX. Dilaksanakan lewat Video Conference melalui Google Hangouts pada Sabtu (28/03/2020) yang lalu, ia mengungkapkan, dalam melaksanakan proses pembelajaran, sekolah harus memiliki sejumlah alternatif dalam penerapannya.

Baca Juga :  Kadivpas Jatim Sidak Lapas Narkotika Pamekasan

Diakuinya, tidak semua sekolah dapat mengimplementasikan belajar di rumah dengan moda daring karena keterbatasan kepemilikan smartphone.

“Tidak semua sekolah dapat mengimplementasikan belajar di rumah dengan moda daring karena keterbatasan kepemilikan smartphone oleh siswa atau orang tua/walinya,” ungkap Dadang.

Itu terjadi, lanjutnya, bukan hanya di pelosok tetapi juga terjadi di perkotaan. Alternatifnya, pihaknya meminta bantuan siswa atau orang tua/walinya yang memiliki smartphone agar menginformasi materi kepada siswa yang tidak memiliki Android dengan tetap menerapkan protokol pencegahan penularan Covid-19,” pungkas Dadang. (agil/wie)

Berita Terkait

PETI Ibarat Telan Korban, Pemda-APH Didesak Turun Tangan
Hadiri Acara 1 Dekade, Bupati Sampang Apresiasi Majelis Sholawat Attaufiq
Koreksi Sarpras, Optimalkan Pengamanan Kamtib
‘Uyun’ Pemudi Lulusan UNHM Tekuni Terapi Bekam
FRPB Ajari Siswa Tindakan Penyelamatan
Polantas Sumenep Kampanye Keselamatan
Lapas Narkotika Pamekasan Sosialisasi Remisi Dasawarsa
Cegah Disintegrasi, Kodim Pohuwato Gelar Komsos

Berita Terkait

Minggu, 20 Juli 2025 - 15:37 WIB

PETI Ibarat Telan Korban, Pemda-APH Didesak Turun Tangan

Minggu, 20 Juli 2025 - 08:41 WIB

Hadiri Acara 1 Dekade, Bupati Sampang Apresiasi Majelis Sholawat Attaufiq

Minggu, 20 Juli 2025 - 08:08 WIB

Koreksi Sarpras, Optimalkan Pengamanan Kamtib

Sabtu, 19 Juli 2025 - 22:18 WIB

‘Uyun’ Pemudi Lulusan UNHM Tekuni Terapi Bekam

Sabtu, 19 Juli 2025 - 20:44 WIB

FRPB Ajari Siswa Tindakan Penyelamatan

Berita Terbaru

Caption: mantan Presiden BEM Universitas Ichsan Gorontalo Utara, Julianhar Ohi, (dok. regamedianews).

Daerah

PETI Ibarat Telan Korban, Pemda-APH Didesak Turun Tangan

Minggu, 20 Jul 2025 - 15:37 WIB

Caption: pengecekan kondisi kebersihan dan kelengkapan sarana prasarana (Dapur Sehat) Lapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan.

Daerah

Koreksi Sarpras, Optimalkan Pengamanan Kamtib

Minggu, 20 Jul 2025 - 08:08 WIB

Caption: Nurul Uyun mahasiswi lulusan Universitas Ngudia Husada Madura, (dok. regamedianews).

Daerah

‘Uyun’ Pemudi Lulusan UNHM Tekuni Terapi Bekam

Sabtu, 19 Jul 2025 - 22:18 WIB

Caption: Fasilitator SPAB FRPB saat mengajarkan siswa TK tindakan penyelamatan saat terjadi bencana, (dok. regamedianews).

Daerah

FRPB Ajari Siswa Tindakan Penyelamatan

Sabtu, 19 Jul 2025 - 20:44 WIB