Sembuh Total, Pasien Pertama Covid-19 di Bangkalan Dibawa Pulang

- Jurnalis

Jumat, 17 April 2020 - 20:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasien Covid-19  yang dinyatakan sembuh saat hendak menaiki mobil bersama keluarganya usai keluar dari ruang inap di RSUD Syamrabu Bangkalan.

Pasien Covid-19 yang dinyatakan sembuh saat hendak menaiki mobil bersama keluarganya usai keluar dari ruang inap di RSUD Syamrabu Bangkalan.

Bangkalan, (regamedianews.com) – Kasus pertama pasien Covid-19 inisial R warga Kecamatan Blega, Kabupaten Bangkalan setelah dinyatakan sembuh oleh tim medis RSUD Syamrabu langsung diperbolehkan pulang kekampung halamannya, Jumat (17/4/20).

Pasien yang dinyatakan sembuh setelah menjalani perawatan isolasi di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Syamrabu Bangkalan.

Baca Juga :  Perjalanan Inspiratif Prof Safi’ Menuju Guru Besar di Universitas Trunojoyo Madura

Jubir Gugus Tugas Covid-19 RSUD Syamrabu Bangkalan Dr. Catur Budi Keswardiono menyampaikan, kondisi pasien membaik dan diperkenankan untuk pulang kekampung halamannya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Setelah di isolasi selama kurang lebih 10 hari di RSUD Bangkalan. Hasil rapid test dan swab tenggorokan pasien dinyatakan negatif sehingga diperbolehkan pulang,” ujarnya.

Baca Juga :  Rawan Laka, Dishub Sampang Usulkan Pelebaran Jalan Diponegoro

Menurut Dr. Catur, pasien juga memiliki riwayat penyakit lain. Namun, kata Dr Catur akan dilakukan penanganan di lain waktu.

“Penyakit pasien ini adalah kelainan darah dan harus dibawa ke RS Surabaya, jadi akan ditangani selanjutnya,” pungkasnya. (sfn/tfk)

Berita Terkait

13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’
Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok
Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme
Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung
PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba
23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan
Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner
Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 17:08 WIB

13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’

Kamis, 27 November 2025 - 13:03 WIB

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Rabu, 26 November 2025 - 16:40 WIB

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme

Rabu, 26 November 2025 - 12:02 WIB

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Selasa, 25 November 2025 - 14:58 WIB

PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba

Berita Terbaru

Caption: Sekda Sampang sampaikan arahan usai melantik Satgas KTR, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Kamis, 27 Nov 2025 - 13:03 WIB

Caption: dua anggota Satlantas Polres Sampang, berhasil mengamankan pelaku diduga menguasai sepeda motor hasil tindak pidana curanmor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Polantas Sampang Ringkus Pria Bawa Kabur Motor Curian

Rabu, 26 Nov 2025 - 20:41 WIB

Caption: saat berlangsungnya penyuluhan hukum oleh Fakultas Hukum Unira kepada warga binaan Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme

Rabu, 26 Nov 2025 - 16:40 WIB

Caption: tampak aktivitas penataan kios dan bersih-bersih di Pasar Kolpajung Pamekasan mulai dilakukan, (dok. regamedianews).

Daerah

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Rabu, 26 Nov 2025 - 12:02 WIB