Ramadhan Ditengah Pandemi Covid-19, Kakemenag Sampang; Tetap Ibadah Seperti Biasanya

- Jurnalis

Rabu, 22 April 2020 - 19:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Kementrian Agama Kabupaten Sampang (Pardi).

Kepala Kementrian Agama Kabupaten Sampang (Pardi).

Sampang, (regamedianews.com) – Menjelang bulan puasa ramadhan ditengah pandemi Covid-19, Kementrian Agama (Kemenag) Kabupaten Sampang, Madura, mengeluarkan Surat Edaran pasca musyawarah dengan Forkopimda dan para ulama’ di Sampang.

Surat Edaran tersebut ditujukan kepada Ketua MUI, Ketua PCNU, Ketua POM, Ketua DMI, Pimpinan Pondok Pesantren, Ketua Takmir Masjid dan Mushola, Kepala Madrasah Diniyah yang ada di Kabupaten Sampang.

“Hasil musyawarahnya, ibadah puasa, sholat tarawih berjamaah dan tadarus tetap dilakukan seperti biasanya. Namun, tetap berpedoman pada protokol kesehatan Zona Wilayah Kabupaten Sampang dengan ketentuan,” ujar Kepala Kemenag Sampang, Pardi, Rabu (21/4/2020).

Tiap masjid atau musholla, dianjurkan menyiapkan alat cuci tangan/hand sanitizer, physicall distancing. Hindari bersentuhan dengan orang lain, serta batasi waktu penggunaan speaker aktif maximal pukul 21:00 Wib.

Baca Juga :  Pedagang Minta Pemkab Bangkalan Segera Pulihkan Ekonomi Pasar Tanah Merah

“Hindari kegiatan yang berpotensi menimbulkan dampak keramaian seperti peringatan malam Nuzulul Qur’an, ceramah ramadhan, pondok ramadhan, buka puasa maupun saur bersama, menggelar daul dug-dug, agar ikhtiar menjaga penyebaran Covid-19 bisa maksimal,” tandasnya.

“Demikian untuk dipedomi dan di sosialisasikan dengan tetap mempertimbangkan perkembangan terbaru yang akan disampaikan lebih lanjut,” pungkas Pardi, dilansir dari rri.co.id.(adi/har)

Berita Terkait

Markazul Lughah Sabilillah: Pusat Pembelajaran Bahasa Terbaik
Bupati Pamekasan Siapkan Wadah Untuk Lahirkan Pengusaha Pesantren
PKDI Diharapkan Jadi Wadah Kolaborasi Membangun Bangkalan
BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan JKM Kepada Ahli Waris di Sumenep
Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat
Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan
Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan
Bupati Bangkalan Dorong Guru Terus Berinovasi

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 20:53 WIB

Markazul Lughah Sabilillah: Pusat Pembelajaran Bahasa Terbaik

Rabu, 12 November 2025 - 19:43 WIB

Bupati Pamekasan Siapkan Wadah Untuk Lahirkan Pengusaha Pesantren

Rabu, 12 November 2025 - 17:36 WIB

PKDI Diharapkan Jadi Wadah Kolaborasi Membangun Bangkalan

Rabu, 12 November 2025 - 16:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan JKM Kepada Ahli Waris di Sumenep

Rabu, 12 November 2025 - 09:10 WIB

Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan

Berita Terbaru

Caption: Bupati Bangkalan Lukman Hakim, sampaikan arahannya usai pelantikan DPC PKDI Kabupaten Bangkalan, (dok. regamedianews).

Daerah

PKDI Diharapkan Jadi Wadah Kolaborasi Membangun Bangkalan

Rabu, 12 Nov 2025 - 17:36 WIB

Caption: korban kecelakaan mendapat penanganan medis petugas Puskesmas Omben didampingi Polantas, (sumber foto: Satlantas Polres Sampang).

Peristiwa

Warga Sampang dan Surabaya Meninggal Usai Dihantam Fuso

Rabu, 12 Nov 2025 - 13:48 WIB