Dua Kali Swab Test Negatif, 2 Pasien Covid-19 Di Gorontalo Boleh Pulang

- Jurnalis

Rabu, 29 April 2020 - 11:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Konferensi Pers,  Koordinator GTPP Covid-19 Provinsi Gorontalo (dr. Triyanto Bialangi).

Konferensi Pers, Koordinator GTPP Covid-19 Provinsi Gorontalo (dr. Triyanto Bialangi).

Gorontalo, (regamedianews.com) – Dua orang pasien positif Covid-19 di Gorontalo dinyatakan sembuh. Hal itu pasca melakukan dua kali swab test dan hasilnya negatif.

Koordinator Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Provinsi Gorontalo, dr. Triyanto Bialangi mengatakan, pasien 02 dan 03 dinyatakan sembuh.

Baca Juga :  7 Pelangaran Ini Yang Diprioritaskan Polres Bangkalan Saat Ops Semeru 2019

“Pasien 02 dan 03 yang dinyatakan sembuh ini adalah ibu dan anak, warga Kelurahan Tamalate, Kota Gorontalo,” ujar dr. Triyanto dalam konferensi pers_nya, Rabu (29/4/20).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berdasarkan dua kali swab tes, kata dr. Triyanto, kedua-duanya terkonfirmasi negatif Covid-19, dan sudah bisa pulang dalam keadaan sembuh.

Baca Juga :  Soroti Pasar Modern & Warung Berjualan Saat Bulan Puasa, FPI Tuntut DPR Buat Perda Larangan

“Total dari 15 pasien yang terkonfirmasi positif Covid-19 di Provinsi Gorontalo, rinciannya meninggal 1 orang, sembuh 2 orang, berarti yang masih di rawat 12 orang,” terangnya. (SN)

Berita Terkait

SPPG Al-Baghdady Daleman Ready, Dandim Sampang Tekankan Pengawasan Kolektif
PBSI Sampang Komitmen Cetak Atlet Berprestasi
Masyarakat Bangkalan Diajak Berbenah dan Berbudaya
Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis
Siswa di Sampang Numpang Belajar di Rumah Warga
Dukung Ketahanan Pangan Melalui Budidaya Ayam Petelur
Kacong Cebbhing Bangkalan Siap Promosikan Wisata dan Budaya Bangkalan
Peringati HSN, Kapolres Sampang Sebut Peran Santri Dalam Resolusi Jihad Kemerdekaan

Berita Terkait

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 14:04 WIB

SPPG Al-Baghdady Daleman Ready, Dandim Sampang Tekankan Pengawasan Kolektif

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 11:48 WIB

PBSI Sampang Komitmen Cetak Atlet Berprestasi

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 09:05 WIB

Masyarakat Bangkalan Diajak Berbenah dan Berbudaya

Jumat, 24 Oktober 2025 - 20:59 WIB

Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis

Jumat, 24 Oktober 2025 - 11:49 WIB

Siswa di Sampang Numpang Belajar di Rumah Warga

Berita Terbaru

Caption: mantan pacar MFA mahasiswa UTM viral nyamar pakai hijab, memberikan keterangan kepada anggota Polres Bangkalan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Viral, Mahasiswa UTM Nyamar Masuk Kos Putri

Sabtu, 25 Okt 2025 - 17:08 WIB

Caption: Ketua PBSI Kabupaten Sampang Mohammad Farok, (sumber foto: Prokopim Pemkab Sampang).

Daerah

PBSI Sampang Komitmen Cetak Atlet Berprestasi

Sabtu, 25 Okt 2025 - 11:48 WIB

Caption: Bupati Lukman Hakim dan Wabup Fauzan Jakfar, saat diwawancara usai upacara peringatan Hari Jadi Kabupaten Bangkalan ke-494, (dok. regamedianews).

Daerah

Masyarakat Bangkalan Diajak Berbenah dan Berbudaya

Sabtu, 25 Okt 2025 - 09:05 WIB

Caption: Dandim 0826 Pamekasan pose bersama dengan sejumlah insan pers, disela acara coffe morning, (dok. regamedianews).

Daerah

Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis

Jumat, 24 Okt 2025 - 20:59 WIB