Setiap Ramadhan, Warga Desa Gunung Cut Santuni Anak Yatim Piatu

- Jurnalis

Rabu, 13 Mei 2020 - 04:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Santunan anak yatim di Mushola An-Nur Gampong Gunung Cut.

Santunan anak yatim di Mushola An-Nur Gampong Gunung Cut.

Aceh Selatan, (regamedianews.com) – Sebanyak sembilan orang anak yatim dan empat orang anak piatu di Desa Gunung Cut Kecamatan Samadua Kabupaten Aceh Selatan, menerima santunan berupa uang yang terkumpul dari warga setempat.

Selain itu, ditambah dari salah satu anggota DPRK dari partai PNA Rema asal pemilihan dapil III Tapaktuan/Samadua, Selasa (12/5/20) malam, bertempat di Mushola An-Nur Gampong Gunung Cut.

Baca Juga :  Abaikan Imbauan PVMBG, Satu Pendaki Gunung Semeru Terprosok

Walaupun santunan tersebut sedikit, namun warga tetap ikhlas menyalurkan santunan lewat panitia anak yatim piatu Gampong Gunung Cut Kecamatan Samadua, sebagai amal ibadah dalam bulan suci Ramadhan 1441 H ini.

Pjs Keuchik, Harmonis dalam kesempatan itu menyampaikan, rasa terima kasih dan bangga kepada segenap masyarakat Gampong Gunung Cut, yang sudah meringankan beban anak yatim piatu, selalu berbagi dan peduli setiap tahunya di blan suci Ramadhan.

Baca Juga :  Ini Tindakan Tegas Pemkab Sumenep Bagi Resto Yang Sediakan Room Karaoke

“Mudah-mudahan dengan sedikit santunan ini Gampong Gunung Cut bisa terbantu meringankan beban di bulan ramadhan ini,” ujar Pjs Keuchik Harmonis.

Sekedar diketahui, penyerahan santunan anak yatim piatu tersebut disaksikan Tgk Meunasah An-Nur, Tgk Sardi dan masyarakat Gunung Cut yang hadir sholat berjama’ah tarawih. (Asmar Endi)

Berita Terkait

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga
Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH
Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103
Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak
BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:25 WIB

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga

Rabu, 21 Januari 2026 - 22:40 WIB

Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:29 WIB

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:51 WIB

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:43 WIB

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Berita Terbaru

Caption: realisasi program perbaikan RTLH ditandai dengan penyerahan secara simbolis Bupati Sumenep kepada warga penerima manfaat di Desa Gelugur, (sumber foto. Media Center Sumenep).

Daerah

Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH

Rabu, 21 Jan 2026 - 22:40 WIB

Caption: Jakfar Sodiq kuasa hukum Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, pose di depan Gedung Mahkamah Konstitusi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Isu Bupati Sampang Diperiksa Kejati Dipastikan Hoaks

Rabu, 21 Jan 2026 - 19:59 WIB

Caption: anggota kepolisian hendak mengevakuasi tengkorak manusia yang ditemukan di Dusun Gayam Desa Tambaan Camplong, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia

Rabu, 21 Jan 2026 - 17:11 WIB