Kades Palenggian Salurkan BLT Dana Desa Kepada 375 Kepala Keluarga

- Jurnalis

Jumat, 22 Mei 2020 - 18:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Desa Palenggian (H.Hoiri) tengah memberikan pemaparan tentang BLT Dana Desa.

Kepala Desa Palenggian (H.Hoiri) tengah memberikan pemaparan tentang BLT Dana Desa.

Sampang, (regamedianews.com) – Kepala Desa Palenggian, Kecamatan Kedungdung, Kabupaten Sampang, Madura, H.Hoiri menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa periode bulan April kepada 375 penerima atau ke Kepala Keluarga desa setempat.

Penyaluran BLT Dana Desa Palenggian itu dilaksanakan di Balai desa setemapt yang disaksikan langsung oleh jajaran Forkopimcam Kedungdung, Perangkat Desa, Pendamping Desa, Pendamping Lokal Desa, Babinsa dan Babinkamtibmas desa setempat. Jumat (22/05/2020)

Kepala Desa Palenggian, H Hoiri mengatakan, penyaluran BLT Dana Desa kepada 375 tersebut merupakan periode April yang penyalurannya tanpa menggunakan rekening karena untuk mempercepat proses pencairan sesuai surat Gubernur Jawa Timur.

Baca Juga :  23 Ribu Warga Aceh Selatan Dapat Jatah Bansos

Dalam surat Gubernur Jawa Timur itu, desa diminta untuk segera mencairkan dan menyalurkan BLT Dana Desa kepada 375 Kepala Keluarga miskin dampak pandemi Covid-19 sebelum hari raya Idul Fitri.

Selain itu, Data 375 penerima itu merupakan data Kepala Keluarga miskin yang tidak masuk dalam daftar penerima Bantuan Sosial (Bansos) lain. Seperti, PKH, BPNT Reguler, BPNT Perluasan, Bantuan Sosial Tunai Kemensos, Jaring Pengaman Sosial Provinsi dan Jaring Pengaman Sosial Kabupaten.

Baca Juga :  Tolak "People Power", Walikota Gorontalo Ajak Masyarakat Untuk Fokus Ibadah di Bulan Ramadhan

“Sebanyak 375 penerima itu masing-masnig mendapatkan Rp. 600.000., sehingga total anggaran BLT Dana Desa periode April di Desa Palenggian mencapai Rp 225.000.000,” katanya.

H.Hoiri menambahkan, BLT Dana Desa periode selanjutnya yakni, kedua dan ketiga harus menggunakan rekening Bank yang sudah ditunjuk.

“Semoga para penerima BLT Dana Desa ini bisa mengurangi beban biaya hidupnya ditengah pandemi Covid-19,” harapnya. (adi/har)

Berita Terkait

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terbaru

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB