Empat Pasien Positif Covid-19 di Sampang Sembuh

- Jurnalis

Selasa, 26 Mei 2020 - 14:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Juru bicara Satgas penanganan Covid-19 di Sampang (Djuwardi) didampingi Kepala Dinas Kesehatan (Agus Mulyadi)  dan Direktur RSUD Sampang (dr. Titin Hamidah).

Juru bicara Satgas penanganan Covid-19 di Sampang (Djuwardi) didampingi Kepala Dinas Kesehatan (Agus Mulyadi) dan Direktur RSUD Sampang (dr. Titin Hamidah).

Sampang, (regamedianews.com) – Sebanyak empat pasien positif Corona Virus Disease (Covid-19) di Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur sembuh setelah dilakukan Swab dua kali hasilnya negatif.

Saat jumpa pers, Juru Bicara Gugus Tugas Penanganan dan Percepatan Covid-19 Kabupaten Sampang, Djuwardi menyampaikan, perkembangan penyebaran Covid-19 di Sampang walaupun lambat. Namun, ada kecenderungan naik.

“Hingga kini, dari data yang ada, jumlah Orang Dalam Pemantauan (ODP) sebanyak 404, jumlah Pasien Dalam Pengawasan (PDP) sebanyak 17 orang dan yang terkonfirmasi positif Covid-19 ada 16 orang,” ungkapnya. Selasa (26/05/2020).

Lebih jauh Djuwardi mengatakan, perkembangan PDP khususnya yakni 14 orang, ada 3 orang sudah selasai di awasi dan 2 orang meninggal dunia.

“Sedangkan pasien yang terkonfirmasi positif Covid-19 di Sampang dari 16 orang itu, sebanyak 4 orang dinyatakan sembuh. Yakni, inisial (S), (S), inisial (B) Kecamatan Camplong dan inisial (A) asal Kecamatan Sampang. Dan 12 orang lainnya sedang dirawat di Balai Latihan Kerja (BLK) dan Isolasi Mandiri,” katanya.

Djuwardi menambahkan, dari empat orang yang sembuh dari Covid-19, tiga orang dari klaster Santos dan satu orang dari klaster Pasar.

Baca Juga :  Viral Maling Ditangkap Warga Sampang Jebolan RSJ Menur

“Paling banyak orang yang terjangkit Covid-19 di Sampang 60% dari klaster Pasar dan yang paling banyak Pasar Srimangunan,” pungkasnya.

Sekedar diketahui hadir dalam Jumpa Pers yang dilaksanakan di halaman Pemkab Sampang itu, Juru Bicara Gugus Tugas Penanganan dan Percepatan Covid-19 Kabupaten Sampang Djuwardi, dan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sampang Agus Mulyadi, Kepala BPBD Sampang Anang Djunaidi dan Direktur RSUD dr Mohammad Zyn Titin Hamidah. (adi/har)

Berita Terkait

Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
‘Semalam di Madura’ Meriahkan Puncak Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Bupati Dorong Pengembangan Batik Tulis Khas Pamekasan
Kawasan Bancaran Bakal Disulap Jadi Rest Area
Soal Pengrusakan Alun-Alun Sampang, Bupati Pasrahkan Ke Polres
Malam Puncak HSN, Bupati Ajak Santri Menjaga Sampang
Napi Narkotika Pamekasan Dibekali Keterampilan
Employee Volunteering ‘Go Green’ BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Tempat Sampah Ke SMKN 1 Sumenep dan Yayasan Annuqayah

Berita Terkait

Minggu, 2 November 2025 - 11:03 WIB

Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Minggu, 2 November 2025 - 09:42 WIB

‘Semalam di Madura’ Meriahkan Puncak Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Sabtu, 1 November 2025 - 18:32 WIB

Bupati Dorong Pengembangan Batik Tulis Khas Pamekasan

Sabtu, 1 November 2025 - 08:44 WIB

Soal Pengrusakan Alun-Alun Sampang, Bupati Pasrahkan Ke Polres

Sabtu, 1 November 2025 - 07:33 WIB

Malam Puncak HSN, Bupati Ajak Santri Menjaga Sampang

Berita Terbaru

Caption: potongan video beredar, tampak anggota Polsek Tambelangan dibantu warga mengevakuasi korban, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Geger !, Warga Sampang Temukan Pria Bersimbah Darah

Minggu, 2 Nov 2025 - 21:02 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH Kholilurrahman, sampaikan sambutan dalam acara Madura Batik Festival, (dok. regamedianews).

Daerah

Bupati Dorong Pengembangan Batik Tulis Khas Pamekasan

Sabtu, 1 Nov 2025 - 18:32 WIB