Terus Bertambah, Positif Covid-19 Disampang Menjadi 22 Orang

- Jurnalis

Kamis, 28 Mei 2020 - 18:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Update data penyebaran Covid-19 di Kabupaten Sampang.

Update data penyebaran Covid-19 di Kabupaten Sampang.

Sampang, (regamedianews.com) – Pasien Covid-19 yang terconfirm positif di Kabupaten Sampang terus mengalami kenaikan, kini bertambah menjadi 22 orang.

Jubir Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 Kabupaten Sampang Djuwardi menyampaikan, saat ini ada tambahan sebanyak 5 pasien baru yang terconfirm Positif sehingga menjadi 22 orang.

Adapun lima orang yang terconfirm positif terbaru diantaranya Pasien ke 18 inisial Q (19), merupakan Ibu Rumah Tangga (IRT) kluster dari Rongtengah asal Kecamatan Sampang Kota.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kemudian pasien ke 19 inisial A (57) merupakan suami dari PDP yang telah meninggal asal Kecamatan Sampang Kota.

Baca Juga :  Pemuda Bangkalan Ajak Masyarakat Melek Investasi Digital

Pasien ke 20 berinisial F (52) perempuan yang merupakan Kluster pegawai Rumah Sakit Sampang asal Kecamatan Sampang Kota.

Pasien ke 21 berinisial M (39) pria asal Kelurahan Polagan Kecamatan Sampang Kota kluster pasar dan terakhir pasien ke 22 inisial A (36) perempuan yang berprofesi sebagai pedagang kain di Pasar Srimangunan asal Kecamatan Sampang Kota.

Djuwardi berpesan kepada masyarakat agar tidak panik namun tetap waspada mengingat grafik saat ini semakin mengalami kenaikan pasien yang positif.

Baca Juga :  Datang ke Madura, KPK Lakukan Pemeriksaan di Sumenep dan Pamekasan

Lebih lanjut, pihaknya mengimbau masyarakat untuk tetap rajin mencuci tangan dan selalu memakai masker serta meminimalisir kerumunan.

“Kita himbau kesadaran masyarakat untuk meningkatkan kedisiplinan mematuhi anjuran pemerintah terlebih saat ini di masa-masa lebaran untuk tetap mengikuti Protokol Covid-19, agar bisa memutus mata rantai penyebaran Virus Corona,” tutupnya.

Hingga saat ini, ada sebanyak 482 Orang Dalam Pemantauan (ODP) kemudian 20 Pasien Dalam Pengawasan (PDP) dan 22 Pasien Terconfirm Positif Covid-19.(adi/har/fan)

Berita Terkait

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot
DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495
Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir
RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
‘Semalam di Madura’ Meriahkan Puncak Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Bupati Dorong Pengembangan Batik Tulis Khas Pamekasan
Kawasan Bancaran Bakal Disulap Jadi Rest Area

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 19:25 WIB

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot

Selasa, 4 November 2025 - 13:05 WIB

DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495

Selasa, 4 November 2025 - 09:09 WIB

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir

Senin, 3 November 2025 - 08:48 WIB

RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Minggu, 2 November 2025 - 11:03 WIB

Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Berita Terbaru

Caption: tampak jenazah korban tersambar petir, Firmansyah, saat berada di rumah duka di Desa Daleman, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Remaja Sampang Tewas Tersambar Petir

Rabu, 5 Nov 2025 - 20:36 WIB

Caption: ilutrasi gambar AI, Fajar Firmansyah pengamat kebijakan publik lokal, (dok. regamedianews).

Daerah

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot

Rabu, 5 Nov 2025 - 19:25 WIB

Caption: tampak mobil pickup warna hitam dikendarai Muhammad Fauzi terperosok ke laut, usai tabrak pembatas jalan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Melintasi Sampang, Mobil Pickup Nyungsep Ke Laut

Rabu, 5 Nov 2025 - 11:18 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman sampaikan sambutan saat rapat paripurna DPRD, dalam rangka memperingati Hari Jadi Pamekasan ke-495, (dok. regamedianews).

Daerah

DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495

Selasa, 4 Nov 2025 - 13:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H. Slamet Junaidi, meninjau dan membaca buku di stand dalam acara Festival Literasi Sampang 2025, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir

Selasa, 4 Nov 2025 - 09:09 WIB