Suasana Lebaran Idul Fitri Masih Terasa di Kota Juang Bireun

- Jurnalis

Jumat, 29 Mei 2020 - 08:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ilustrasi

ilustrasi

Bireun, (regamedianews.com) – Salah satu tokoh masyarakat Bireun, Tgk Mahdi mengaku tetap sibuk dengan silaturahmi dengan famili, tetangga dan keluarga, karena masih bernuansa lebaran idul fitri.

“Tidak saling curiga mencurigai satu sama lain disaat sekarang ini. Covid-19 itu adalah cobaan dari tuhan, nah kita umat muslim ayo bersatu melawan rasa takut dari virus corona itu,” tuturnya, Jum’at (29/5/20).

Kenapa demikian sambung Tgk Mahdi asal Pulo Panyang Kecamatan Peusangan Selatan Kabupaten Bireun tersebut, yang utama bagi kita umat muslim, melakukan ukhuwa islamiyah sesama saudara kita umat muslim.

Baca Juga :  Kapolres Sampang Ingatkan Anggotanya Harus Humanis

“Setiap saat kita melakukan wudhu dan sholat tepat waktu, insha allah akan terlindungi umatnya yang melaksanakan perintah-Nya,” ucapnya.

Tgk Mahdi juga menyampaikan, masyarakat sudah mulai jenuh dengan keadaan saat ini, semua yang diuji kesabaranya pasti akan datang kebaikan padanya.

“Alhamdulillah sedikit demi sedikit warga sudah mulai beraktivitas kembali seperti hari-hari biasa dan kita sudah memastikannya saat hari raya idul fitri saat ini,” tandasnya.

Baca Juga :  Jelang Musim Haji, Pertamina Amankan Pasokan Avtur di Bandara Hasanuddin

Bgaimana antusiasnya warga Kabupaten Bireun Provinsi Aceh itu, terlihat gembira menyambut hari kemenangan bagi umat Islam di seluruh dunia, alangkah bahagianya mereka yang datang dari satu daerah demi bertemu sanak saudara yang sudah lama tidak pernah jumpa tapi pada hari raya ke lima idul fitri 1441 hijriyah.

“Moment seperti ini, mereka khusus untuk bertemu dan bersilaturahmi saling meminta maaf, dalam suasana lebaran walaupun kondisi daerahnya dianggap belum stabil dari virus Covid-19,” tutupnya. (Asmar Endi)

Berita Terkait

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal
“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu
Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:17 WIB

MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Selasa, 27 Januari 2026 - 10:02 WIB

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif

Selasa, 27 Januari 2026 - 07:07 WIB

Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Berita Terbaru

Caption: Petugas Perum Bulog Cabang Madura dan Dinas Perdagangan Sumenep, sosialisasi dan pengawasan langsung ke pasar, (dok. Kurdi Rega Media).

Ekonomi

Bulog Madura Siap Gelontorkan Minyakita di Pasar Rakyat

Rabu, 28 Jan 2026 - 17:07 WIB

Caption: Satreskrim Polres Sampang menyerahkan kerangka manusia yang sudah teridentifikasi ke pihak keluarga di RSUD dr.Mohammad Zyn, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Teridentifikasi, Teka-Teki Kerangka Manusia di Sampang Terungkap

Rabu, 28 Jan 2026 - 11:15 WIB