HUT Bhayangkara Ke 74, IWO Sampang Turunkan 3 Pasangan Pebulutangkis Ganda

- Jurnalis

Senin, 29 Juni 2020 - 22:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Sampang (AKBP Didit BWS) pimpin apel persiapan perlombaan badminton di Gor Indor Wijaya.

Kapolres Sampang (AKBP Didit BWS) pimpin apel persiapan perlombaan badminton di Gor Indor Wijaya.

Sampang || Rega Media News

Dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke 74 Polres Sampang menggelar olahraga Badminton bersama Media dan Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM), di Gedung Olah Raga (GOR) Indor Wijaya, Senin (29/6/20).

Ketua Ikatan Wartawan Online (IWO) Kabupaten Sampang Mahardika Surya Abrianto mengatakan, para atlet bulutangkis tersebut merupakan seleksi ditubuh IWO Sampang.

“Target kita adalah berpartisipasi dalam rangka HUT RI ke 74,” ujarnya.

Baca Juga :  Napi Lapas Narkotika Pamekasan Antusias Nyoblos Pilkada 2024

Ardi menjelaskan, keenam atlet yang diturunkan adalah mereka yang memiliki hobi dibidang badminton.

“Mereka adalah Fauzan, Rian, Arief, Wahyu, Rizki dan saya sendiri,” imbuhnya.

Sementara dalam sambutannya Kapolres Sampang AKBP Didit Wibowo Saputro berterima kasih karena kepada jajaran LSM dan wartawan yang telah berpartisipasi.

“Terima kasih kepada teman-teman LSM dan wartawan yang telah ikut serta dalam kegiatan ini”, ujarnya.

Baca Juga :  Akibat Covid-19, Ribuan Pekerja di Bandung Kehilangan Pekerjaannya

Didit berjanji bahwa kegiatan tersebut tidak hanya akan berlaku pada HUT Bhayangkara saja, namun dirinya juga telah menyiapkan untuk kegiatan berikutnya yakni HUT RI ke 75.

“Bukan hanya kegiatan ini, bulan depan kita sudah rencanakan mulai pertengahan Juli untuk HUT RI”, tutupnya. (fan)

Berita Terkait

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial
Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi
Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan
Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas
Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:30 WIB

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Jumat, 23 Januari 2026 - 22:22 WIB

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:37 WIB

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:49 WIB

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas

Berita Terbaru

Caption: Ketua MUI Sampang KH.Itqan Bushiri menyampaikan sambutannya dalam agenda ta'aruf dan konsolidasi pengurus, (dok. foto istimewa).

Daerah

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Minggu, 25 Jan 2026 - 18:30 WIB

Caption: Fitrih Anisah mantan Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Kabupaten Sampang, (dok. foto istimewa).

Opini

Membaca Kasus Kajari Sampang Tanpa Romantisme Kekuasaan

Sabtu, 24 Jan 2026 - 23:18 WIB

Caption: ilustrasi pemeriksaan medis resmi dari tim inafis dan tim dokter forensik terhadap kerangka manusia, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang

Sabtu, 24 Jan 2026 - 12:12 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardianto bersama Ketua Bhayangkari berjabat tangan dengan sejumlah perwira yang dimutasi usai gelar sertijab, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Daerah

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Jan 2026 - 22:22 WIB

Caption: Konsulat Jenderal Australia Mr.Glen Askew berikan cinderamata kepada Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, (dok. foto istimewa).

Nasional

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Jumat, 23 Jan 2026 - 20:40 WIB