Camat Tapaktuan Harapkan 15 Gampong Segera Salurkan BLT Tahap III

- Jurnalis

Rabu, 1 Juli 2020 - 14:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Warga penerima BLT tahap ke III di Gampong Jambo Apha.

Warga penerima BLT tahap ke III di Gampong Jambo Apha.

Aceh Selatan || Rega Media News

Sebanyak 79 Kepala Keluarga di Gampong Jambo Apha Kecamatan Tapaktuan Kabupaten Aceh Selatan, menerima Bantuan Langsung Tunai (BLT) tahap ke III, rabu (01/07/2020).

“Penyerahan BLT tahap ke III berjalan lancar, bantuannya diberikan kepada 79 Kepala Keluarga yang menerima,” ujar Keuchik Gampong Jambo Apha, Ridwan, Rabu (1/7/20).

Sementara Camat Tapaktuan Halim Bahri mengatakan, sementara waktu di Kabupaten Aceh Selatan Gampong Jambo Apha yang pertama menyalurkan BLT tahap ke III.

“Berharap kepada 15 Gampong yang ada di Kecamatan Tapaktuan untuk segera menyalurkan BLT tahap ke III ini,” pungkasnya.

Baca Juga :  Pekan Raya Cahaya Aceh Hadirkan Souvenir Miniatur Adat Pelaminan

Sedangkan Kapolsek Tapaktuan, Iptu Rijal Firmansyah menambahkan, dengan suksesnya penyaluran BLT tahap ke III Gampong Jambo Apha ini, semoga ke 15 Gampong lain yang berada di wilayah hukumnya tetap bersemangat dan sukses dalam penyaluran BLT tahap ke III tersebut katanya. (Asmar Endi)

Berita Terkait

Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak
Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo
Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025
BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura
Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG
Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong
Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol
Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 16:44 WIB

Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Rabu, 19 November 2025 - 09:28 WIB

Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo

Rabu, 19 November 2025 - 08:08 WIB

Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025

Selasa, 18 November 2025 - 16:20 WIB

Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Selasa, 18 November 2025 - 13:59 WIB

Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi Gemini AI, sepasang suami istri saat menjalani sidang perceraian di Pengdilan Agama, (dok. regamedianews).

Daerah

Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Rabu, 19 Nov 2025 - 16:44 WIB

Cation: tampak personel TNI meninjau kondisi banjir yang melanda wilayah Kecamatan Jrengik, Kabupaten Sampang, (sumber foto: BPBD Sampang).

Peristiwa

Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang

Rabu, 19 Nov 2025 - 13:20 WIB

Caption: Plh Kasi Humas Polres Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat melaporkan kondisi banjir dan arus lalulintas di jalan raya Jrengik, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Jalan Raya Jrengik Sampang Terendam Banjir

Rabu, 19 Nov 2025 - 11:40 WIB

Caption: Polantas gandeng Duta Lantas Polres Sampang, membagikan brosur sosialisasi Operasi Zebra Semeru 2025 kepada pengendara, (sumber foto: Polantas Sampang).

Daerah

Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025

Rabu, 19 Nov 2025 - 08:08 WIB