Jalan Lintas Tapaktuan-Abdya Bertahun Rusak Belum Ada Perbaikan

- Jurnalis

Jumat, 3 Juli 2020 - 16:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Terpasang plang di jalan lintas Tapaktuan-Abdya Kabupaten Aceh Selatan rusak parah

Terpasang plang di jalan lintas Tapaktuan-Abdya Kabupaten Aceh Selatan rusak parah

Aceh Selatan || Rega Media News

Jalan lintas Tapaktuan – Abdiya tepatnya di Gampong Air Berudang, Kecamatan Tapaktuan, Kabupaten Aceh Selatan belum ada perbaikan.

Pasalnya, jalan lintas satu-satunya itu sudah lama rusak dan sampai hari ini belum ada tanda-tanda perbaikan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Akibatnya, jalan yang rusak tersebut menjadi sempit sehingga penguna jalan resah dan banyak menelan korban yang berjatuhan, apalagi di saat malam hari.

Baca Juga :  Bahas Mimpi Generasi Muda, Agnes Mo Ngevlog Bareng Presiden Jokowi

Zulfan salah seorang warga Kecamatan Tapaktuan mengatakan, jalan lintas Tapaktuan – Abdiya itu tepatnya di Gampong Air Berudang sudah bertahun rusak dan sampai hari ini keadaannya sangat mengewatirkan pengguna jalan, di karenakan jalan tersebut terlalu sempit.

“Sudah banyak penguna jalan yang berjatuhan akibat badan jalan itu rusak dan sempit. Untuk itu kita mengharapkan kepada Pemerintah Daerah dan Provinsi agar cepat melakukan perbaikan,” harapnya.

Baca Juga :  Putri Indonesia Ke Sampang, Ini Respon Positif Perusahaan Yang Bergerak di Bidang Wisata

Sambungnya, ia khawatir kalau jalan tersebut belum ada upaya perbaikan akan banyak menelan korban yang berjatuhan. Sementara, banyak penguna jalan yang resah akibat rusaknya jalan itu.

“Kami berharap agar Pemerintah Daerah dan Provinsi jalan itu dapat diperbaiki agar tidak ada lagi korban berjatuhan di jalan tersebut,” pungkasnya. (Asmar Endi)

Berita Terkait

Pemkab Pamekasan Perkuat Peran Posyandu Tekan Angka Stunting
Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar
Nelayan Arosbaya Protes, Kapal Troll Ancam Nyawa dan Ekosistem Laut
13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’
Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok
Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme
Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung
PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 13:12 WIB

Pemkab Pamekasan Perkuat Peran Posyandu Tekan Angka Stunting

Jumat, 28 November 2025 - 08:38 WIB

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar

Kamis, 27 November 2025 - 22:07 WIB

Nelayan Arosbaya Protes, Kapal Troll Ancam Nyawa dan Ekosistem Laut

Kamis, 27 November 2025 - 17:08 WIB

13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’

Kamis, 27 November 2025 - 13:03 WIB

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Berita Terbaru

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman sampaikan sambutan, saat pelepasan ekspor produk tembakau unggulan Madura, (dok. Kurdi, Rega Media).

Daerah

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar

Jumat, 28 Nov 2025 - 08:38 WIB

Caption: Sekda Sampang sampaikan arahan usai melantik Satgas KTR, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Kamis, 27 Nov 2025 - 13:03 WIB