Bupati Aceh Selatan Jadi Saksi Satu Keluarga Yang Masuk Islam

- Jurnalis

Kamis, 9 Juli 2020 - 16:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Usai pembacaan kalimat syahadat oleh satu keluarga (berseragam batik) di Aceh Selatan yang masuk agama islam.

Usai pembacaan kalimat syahadat oleh satu keluarga (berseragam batik) di Aceh Selatan yang masuk agama islam.

Aceh Selatan || Rega Media News

Satu keluarga yang berasal dari Nias, Provinsi Sumatera Utara, melakukan pensyahadatan memeluk agama Islam, Kamis (9/6/20). Satu keluarga ini resmi meninggalkan agama sebelumnya kriten beralih menjadi muslim (muallaf) saat ini berdomisili di Desa Kedai Trumon, Aceh Selatan.

Prosesi sakral tersebut turut disaksikan Bupati Aceh Selatan Tgk Amran yang disaksikan tokoh agama Kecamatan Trumon, anggota DPRK Dapil setempat, Amiruddin, Muspika dan OPD terkait dari Kabupaten.

Bupati Aceh Selatan Tgk Amran mengatakan, kepada saudara kita yang baru memeluk islam agar tetap teguh dalam keyakinan yang baru yaitu islam sampai akhir hayat nantinya.

Baca Juga :  Kapolres Blitar: Ada Perbedaan Perlakuan Sarjana dan SMA Dalam Kenaikan Pangkat

“Kepada saudara kita yang baru masuk islam tentunya sudah diwajibkan untuk menunaikan shalat,” ujar Tgk Amran.

Oleh karenanya, sudah menjadi tanggung jawab bagi kita semua untuk secara bersama-sama mengajarkan ajaran agama sampai pandai dan bisa.

“Jadi kita yang sekeyakinan dan seaqidah hendaknya kita saling peduli sesama kita,” tuturnya.

Dalam pensyahadatan satu keluarga tersebut di bimbing langsung Ustad Musli Aldi pimpinan pondok Pesantren Mafatihus Sa’dah Desa Indra Damai Kluet Selatan.

Sebelum prosesi pensyahadatan, Ustad Aldi bertanya apakah dalam memeluk agama islam ada paksaan atau ada janji dari pihak tertentu, dijawab dengan jujur bahwa mereka masuk islam karena kesadaran.

Baca Juga :  Pemkot Cimahi Siapkan Lahan Pergantian Lapangan Krida

Setelah ikrar tersebut satu keluarga itu mendapatkan nama baru, sebelumnya bernama Suda’ Ali Gulo diberi nama Muhammad Muhajir, sedangkan istrinya Lasihmani Hia diberi nama Nurul Hidayah dan anaknya Jhonathan Aldi Gulo Abdul diberinama Hamid dan Dit Bater Bryen diberi nama Abdus Shomad.

Diakhir acara diisi dengan tausiah pimpinan Pesantren Bustanuddin Trumon Ustad Afifuddin, dalam tausiahnya menyampaikan, kita semuanya wajib mengajarkan untuk memantapkan aqidahnya, thaharahnya dan terus dibantu ekonominya agar yang bersangkutan bisa fokus belajar agama. (Asmar Endi)

Berita Terkait

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi
Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan
Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas
Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 22:22 WIB

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:37 WIB

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:49 WIB

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Berita Terbaru

Caption: Fitrih Anisah mantan Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Kabupaten Sampang, (dok. foto istimewa).

Opini

Membaca Kasus Kajari Sampang Tanpa Romantisme Kekuasaan

Sabtu, 24 Jan 2026 - 23:18 WIB

Caption: ilustrasi pemeriksaan medis resmi dari tim inafis dan tim dokter forensik terhadap kerangka manusia, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang

Sabtu, 24 Jan 2026 - 12:12 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardianto bersama Ketua Bhayangkari berjabat tangan dengan sejumlah perwira yang dimutasi usai gelar sertijab, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Daerah

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Jan 2026 - 22:22 WIB

Caption: Konsulat Jenderal Australia Mr.Glen Askew berikan cinderamata kepada Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, (dok. foto istimewa).

Nasional

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Jumat, 23 Jan 2026 - 20:40 WIB

Caption: tengah, Kepala Kejaksaan Negeri Sampang Fadilah Helmi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:09 WIB