Angkatan Perdana SPMH Aceh Selatan Perlu Pematangan Anggaran

- Jurnalis

Rabu, 15 Juli 2020 - 08:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabid Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kanwil Kemenag Aceh Selatan (Khairuddin) saat menyerahkan SPMH.

Kabid Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kanwil Kemenag Aceh Selatan (Khairuddin) saat menyerahkan SPMH.

Aceh Selatan || Rega Media News

Terkait adanya Sertifikasi Pembimbing Manasik Haji (SPMH) di kabupaten Aceh Selatan, setiap peserta angkatan perdana perlu dengan adanya pematangan anggaran dan perencanaa.

Hal itu dikatakan Kepala Bidang Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kanwil Kemenag Aceh Selatan Khairuddin, usai penyerahan SPMH kepada ASN Kemenag setempat.

“Angkatan perdana SMPH memang membutuhkan pematangan anggaran dan perencanaan,” ujar Khairuddin, Selasa (14/7/20).

Baca Juga :  Diduga Jadi Korban Penganiayaan, Pemuda Motinelo Terpaksa Lapor Polisi

Tak hanya itu, bahkan perlu studi banding ke embarkasi yang telah duluan laksanakan SPMH seperti Bandung dan Medan, juga konsultasi ke Ditjen PHU Jakarta.

“Nanti, bagi peserta yang sesuai persyaratan, selain dibahani oleh pemateri dari Ditjen PHU, akademisi, ulama, serta praktisi dikoordinasikan para tutor/widyaiswara dari Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam (FDK) UIN Ar-Raniry dan Kanwil Kemenag Provinsi Aceh,” pungkasnya.

Baca Juga :  Pelantikan 50 Anggota DPRD Bangkalan Berlangsung Khidmat

SPMH angkatan perdana, sukses berlangsung di UPT Asrama Haji Aceh, sejak 8-17 Desember 2019. Anggaran untuk angkatan pertama dibebankan pada DIPA Kanwil Kemenag Aceh, dan penyelenggaraannya bersama Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam (FDK) UIN Ar-Raniry Banda Aceh. (Asmar Endi)

Berita Terkait

“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu
Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas
Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat
Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial
Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi
Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan
Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 22:26 WIB

“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu

Senin, 26 Januari 2026 - 17:28 WIB

Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas

Senin, 26 Januari 2026 - 08:29 WIB

Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat

Jumat, 23 Januari 2026 - 22:22 WIB

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:37 WIB

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono menyampaikan arahan kepada anggotanya, saat pimpin serah terima jabatan sejumlah perwira, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan

Senin, 26 Jan 2026 - 21:08 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, sampaikan sambutan dalam Musrenbang RKPD 2027 di Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas

Senin, 26 Jan 2026 - 17:28 WIB

Caption: prosesi pengukuhan pengurus Jurnalis Muda Pamekasan di area Monumen Arek Lancor, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat

Senin, 26 Jan 2026 - 08:29 WIB