Physical Distancing Ala Starting Grid Moto GP di Traffic Light Sampang

- Jurnalis

Rabu, 15 Juli 2020 - 22:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kasat Lantas Polres Sampang (AKP Ayip Rizal) tengah mengatur jarak pengendara R2 di traffic light Jl. Trunojoyo (Monument).

Kasat Lantas Polres Sampang (AKP Ayip Rizal) tengah mengatur jarak pengendara R2 di traffic light Jl. Trunojoyo (Monument).

Sampang || Rega Media News

Seperti mau balapan motor, mungkin hal itu yang ada dipikiran para pengendara sepeda motor jika melintas dan berhenti di traffic light Jl. Trunojoyo, tepatnya di ruas jalan Monument, Sampang, Madura.

Pasalnya, saat ini Satlantas Polres Sampang bersama Dinas Perhubungan (Dishub) setempat telah dan akan menerapkan physical distancing ala starting grid moto GP di setiap traffic light.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Penerapan physical distancing mirip garis moto GP itu agar para pengendara motor bisa menjaga jarak, hal itu bertujuan untuk mencegah menularnya Covid-19,” ujar Kasat Lantas Polres Sampang AKP Ayip Rizal, Rabu (17/7/20).

Baca Juga :  Sebanyak 26 Ribu Warga di Pamekasan Terima Saluran BST Lewat Kantor Pos

Menurut Ayip, dengan dibuatnya garis grid seperti itu menjadi suatu edukasi dan sosialisasi kepada masyarakat agar tetap menerapkan protokol kesehatan dan memutus mata rantai Covid-19.

“Pengendara motor ini sangat rawan terjadinya penularan Covid-19, apabila berdempetan maka cepat penularannya. Maka dari itu kami membuat trobosan baru, pastinya ini akan sangat bermanfaat untuk masyarakat,” pungkasnya.

Baca Juga :  Stop BAB Sembarangan "Guyub Bareng Nginceng Jumbleng"

Sementara itu Kabid Hubungan Darat Dishub Sampang Khotibul Umam mengatakan, nantinya setiap traffic light diwilayah Sampang kota akan diberi batasan jarak untuk pengendara motor R2.

“Kami berharap para pengendara R2 bisa mengatur jarak ketika berhenti di traffic light, karena penyebaran Covid-19 perlu diantisipasi bersama dan ini bentuk sosialisasi serta arahan agar pengendara mematuhinya,” tutupnya. (adi/har)

Berita Terkait

Inspektorat Bangkalan Buka Klinik Konsultasi Akuntabilitas
4862 Guru Ngaji di Bangkalan Kini Terlindungi Jamsos Ketenagakerjaan
Pemdes Angsokah Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur
DPRD Pamekasan Berharap 2026 UHC Jadi Program Prioritas
Pemkab Pamekasan Terapkan UHC Non Prioritas
Program PTSL Desa Pajeruan Mangkrak
TNI Gotong Royong Bantu Warga Pamekasan
Dukung Ketahanan Energi Jawa Timur, PETRONAS Indonesia Perkuat Kemitraan Strategis Dengan BUMD

Berita Terkait

Jumat, 10 Oktober 2025 - 14:05 WIB

Inspektorat Bangkalan Buka Klinik Konsultasi Akuntabilitas

Jumat, 10 Oktober 2025 - 10:19 WIB

4862 Guru Ngaji di Bangkalan Kini Terlindungi Jamsos Ketenagakerjaan

Kamis, 9 Oktober 2025 - 22:32 WIB

Pemdes Angsokah Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur

Kamis, 9 Oktober 2025 - 17:32 WIB

Pemkab Pamekasan Terapkan UHC Non Prioritas

Kamis, 9 Oktober 2025 - 14:28 WIB

Program PTSL Desa Pajeruan Mangkrak

Berita Terbaru

Caption: Inspektorat Kabupaten Bangkalan saat peluncuran dan pemaparan, tentang aplikasi KLIK AKU, (dok. foto istimewa).

Daerah

Inspektorat Bangkalan Buka Klinik Konsultasi Akuntabilitas

Jumat, 10 Okt 2025 - 14:05 WIB

Caption: sejumlah petugas dan warga saat mengevakuasi mayat yang ditemukan di bibir pantai Desa Brenta Pamekasan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Penemuan Mayat Gegerkan Warga Branta Pesisir

Jumat, 10 Okt 2025 - 12:57 WIB

Caption: ilustrasi, Tim Jatanras Satreskrim Polres Sampang menangkap pelaku tindak pidana persetubuhan anak dibawah umur, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Jatanras Sampang Babat Habis Pelaku Rudapaksa

Jumat, 10 Okt 2025 - 08:07 WIB

Caption: tahap pengerjaan pembangunan jalan rabat beton di Dusun Angsokah Daya, (dok. regamedianews).

Daerah

Pemdes Angsokah Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur

Kamis, 9 Okt 2025 - 22:32 WIB