Sambut Pilkada 2022, Partai Aceh Siap Dikritik

- Jurnalis

Minggu, 19 Juli 2020 - 18:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana rapat konsolidasi DPW PA Aceh Selatan.

Suasana rapat konsolidasi DPW PA Aceh Selatan.

Aceh Selatan || Rega Media

Menyambut Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Aceh tahun 2022 Partai Aceh (PA) akan terus berbenah dan siap menerima kritikan masyarakat.

Hal itu disampaikan Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Aceh Kabupaten Aceh Selatan Idrus TM, saat acara Konsolidasi Kader Partai Aceh setempat, di aula Dinas Pariwisata, Sabtu (18/7/20).

“Selain akan terus berbenah dan siap menerima kritikan masyarakat, kami juga terbuka bagi masyarakat Aceh Selatan untuk bergabung melaksanakan visi misi Partai Aceh,” ujar Idrus.

Baca Juga :  Warga Bandung Sambut Baik Senam Sehat Bersama KH. Ma'ruf Amin

Menurutnya, hal itu bertujuan dalam mempersiapkan diri untuk menyambut Pilkada Aceh pada tahun 2022 mendatang.

“Dalam kegiatan ini kami juga menyerahkan SK bidang-bidang kepada DPW PA Aceh Selatan untuk memperkuat kepungurusan,” sebutnya.

Hal senada juga disampaikan Sekretaris DPW PA Kabupaten Aceh Selatan Adi Samridha, hal itu agar para Kader memperkuat barisan.

“Supaya para Kader PA yang ada di Aceh Selatan memperkuat barusan,” ucap pria yang juga menjabat Ketua Fraksi PA DPRK Aceh Selatan ini.

Baca Juga :  Plt Kadisdik Sumenep: Tahun 2019, SMP di Daratan Maupun Kepulauan Gelar UNBK Online

Sekedar diketahui, dalam acara Konsolidasi Kader Partai Aceh Kabupaten Aceh Selatan dihadiri langsung Wakil Panglima Lhok Tapak Tuan, Pangda, Pangsagoe dan beberapa DPS dan wali Nanggroe Malek Mahmud beserta rombongan.

Juga hadir dua anggota DPRK Aceh Selatan, Lisa Elfirasman, Ridwan dan mantan Anggota DPRK Tgk Ismizar, juga mantan cabup Zulfata. (Asmar Endi)

Berita Terkait

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Berita Terkait

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terbaru

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB